
Bola.net - - Musim lalu Barcelona mengalami banyak kesulitan di atas lapangan. Prestasi mereka secara umum juga cukup mengecewakan, terutama jika melihat prestasi Real Madrid yang sukses meraih double winners, memenangkan La Liga dan Liga Champions.
Barca 'hanya' meraih gelar juara Copa del rey saja musim lalu. Namun Carles Puyol menegaskan bahwa trofi Copa del Rey tak bisa dibandingkan dengan trofi la Liga atau Liga Champions.
"Banyak kesulitan yang dialami Barcelona musim lalu. Tentu saja sebuah klub tidak bisa selalu juara setiap musimnya. Tapi trofi Copa del Rey tak bisa dibandingkan dengan La Liga atau Liga Champions. Tapi menjadi juara tetap saja menyenangkan. Saya yakin mereka akan berusaha memenangkan semuanya musim depan. Barca memenangkan banyak trofi bersama Luis Enrique, dia sudah bekerja dengan baik," terang Puyol kepada Marca.
Kini Barca ditangani oleh Ernesto Valverde. Puyol meyakini bahwa Valverde tidak akan mengubah filosofi permainan Barcelona dan akan membawa sukses bagi Blaugrana.
"Sekarang ada pelatih baru, tapi filosofi tim tak akan berubah. Dia pasti punya karakternya sendiri, seperti semua pelatih, tapi filosofi Barca secara umum akan tetap sama. Tim-tim Valverde selalu bermain baik, jadi kita lihat saja semua yang akan terjadi. Dia punya skuat yang spektakuler dan saya yakin Barca akan bertarung memperebutkan semua trofi."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478858/original/039728300_1768953282-vinicius-junior-alvaro-arbeloa-real-madrid.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479667/original/059620500_1768984877-Ketua_Ombudsman_Mokhammad_Najih_datangi_TPI_Bandara_Internasional_Soekarno-Hatta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478835/original/044635200_1768940644-AP26020672864933.jpg)

