
Bola.net - - Penjaga gawang Barcelona, Marc-Andre Ter Stegen, punya satu permintaan pada pihak klub pada bursa transfer pemain musim panas mendatang. Ter Stegen ingin Barca memulangkan sosok Thiago Alcantara.
Thiago merupakan salah satu lulusan terbaik dari akademi Barca, La Masia. Ia sempat menjalani karir bersama dengan tim utama Barca. Namun, pada tahun 2013, Thiago pindah ke Bayern Munchen, menyusul Pep Guardiola.
Setelah lima musim bermain di Bayern, Thiago dikabarkan akan dipulangkan oleh Barca dan rencana itu mendapatkan dukungan penuh dari seorang Ter Stegen.
1 dari 4 halaman
Pasti Cocok dengan Barca

Menurut Ter Stegen, membeli Thiago tidak membuat Barca melakukan spekulasi. Sebab, pemain 27 tahun sudah pasti akan cocok dengan gaya bermain Barca. Tidak seperti pemain yang belum pasti bisa cepat beradaptasi dengan klub.
“Gaya bermain Thiago pasti akan cocok dengan gaya bermain kami karena dia belajar sepakbolanya di Barca dan sudah jelas bahwa dia punya kualitas yang sama dengan level kami,” tandas kiper asal Jerman tersebut.
2 dari 4 halaman
Ter Stegen: Thiago Fantastis!

“Thiago adalah pemain yang fantastis,” puji Ter Stegen.
“Saya yakin dia bisa menyatu dengan skuat kami. Saya yakin dia juga akan terbuka untuk pindah dan kembali bermain di sini. Tentu saja, jika itu terjadi, itu akan menjadi hal istimewa bagi kami dan juga baginya,” tutup Ter Stegen.
3 dari 4 halaman
Thiago dan Eksodus Bintang Bayern

Bisa jadi, bakal ada eksodus pemain dari Bayern. Sebab, selain Thiago, Arturo Vidal, Juan Bernat, Jerome Boateng dan Robert Lewandowski disebut juga berniat untuk segera cabut dari sang juara Bundesliga musim 2017/18.
4 dari 4 halaman
Simak Video Menarik Berikut Ini
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 11:03 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 11:57 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 11:57 -
Otomotif 20 Januari 2026 11:31 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 11:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:17 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 11:13
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4061092/original/058359700_1655899340-000_VX36W.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)

