
Bola.net - Wali Kota Surabaya, Tri Rismaharini memberikan dukungan kepada Evan Dimas Darmono yang membela Timnas Indonesia U-22 pada ajang SEA Games 2019 di Filipina.
Evan adalah satu-satunya wakil Kota Pahlawan dalam skuat Garuda Muda. Meskipun, dia memperkuat Barito Putera pada kompetisi Shopee Liga 1 2019 yang disiarkan Indosiar.
"Selamat untuk Evan Dimas, wakil dari Kota Surabaya. Ingat bahwa 3,4 juta warga Surabaya semua melihat dan semua memperhatikan kamu," kata Risma, Kamis (28/11/2019).
"Tapi enggak usah khawatir karena semua mendoakan kamu. Jadi tidak boleh takut dicaci maki kalau kalah," imbuh Risma.
Menurut perempuan kelahiran Kediri tersebut, yang terpenting Evan selalu tampil semangat di setiap pertandingan. Dia yakin kalau bermain sungguh-sungguh akan mendapat pertolongan Tuhan.
"Jadi, karena itu Evan Dimas kebanggaan kami warga kota Surabaya. Ayo berjuang terus kalau perlu sampai titik darah penghabisan," tegasnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Janjikan Bonus
Dan jika mampu mempersembahkan emas untuk Indonesia, Risma menjanjikan bonus bagi jebolan tim internal Persebaya tersebut. Termasuk akan diarak keliling Kota Surabaya.
"Nanti kalau kamu dapat emas Evan Dimas, dengerin. Kamu tak arak keliling Kota Surabaya," lanjut Risma.
"Ada penghargaan berupa bonus nanti. Pokoknya dapat emas, dapat bonus," tandasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 16 Desember 2025 20:32Timnas Indonesia U-22 Gagal Total di SEA Games 2025, PSSI Pecat Indra Sjafri
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 17:29 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:11
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 20 Januari 2026 16:39 -
tim nasional 20 Januari 2026 14:49 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:09 -
tim nasional 20 Januari 2026 08:31
MOST VIEWED
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- RESMI! Timnas Indonesia Melawan Bulgaria, Kepulauan Solomon, dan St Kitts Nevis di FIFA Series Maret 2026
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5446325/original/025310000_1765878759-_SUC__The_Founder5_II_-_Unfinished_Business_-_14122025_-_6D_-_1128.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478552/original/017456800_1768904588-Potongan_video_proses_pencarian_korban_pesawat_jatuh.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4873066/original/047832700_1719213109-Screenshot_20240624_123333_YouTube.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478486/original/020318500_1768903480-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_16.53.09.jpeg)

