Atletico Tak Berani Banding Kartu Torres, Takut Dihukum UEFA Lagi
Editor Bolanet | 8 April 2016 05:33
Presiden Atletico Madrid, Enrique Cerezo menegaskan tidak akan melakukan banding terhadap kartu merah yang didapat Fernando Torres. Cerezo menyebut bahwa ia takut justru dengan banding itu, Atletico akan mendapatkan hukuman yang lebih berat dari UEFA.
Atleti memang mengalami kekalahan 1-2 dalam pertandingan leg pertama babak perempat final Liga Champions menghadapi Barcelona. Masalahnya, dalam pertandingan yang digelar di Camp Nou itu, kinerja wasit memang sangat tidak konsisten.
Para penggawa Atleti sangat marah sampai-sampai menyebut bahwa Barcelona dilindungi oleh UEFA. Cerezo mengatakan bahwa ia tak mau lagi berurusan lebih jauh dengan UEFA dalam hal kepemimpinan wasit kali ini. Karenanya, ia tak akan melakukan banding kartu Torres.
Melakukan banding kartu merah Torres? Saya rasa kami tidak akan melakukannya. Saya bukan pengacara tapi saya yakin kami tidak akan banding. Saya tak mau kami mendapat hukuman yang lebih berat dari UEFA. Kami tidak ingin melakukan apa pun lagi selain menjalani pertandingan dan meraih kemenangan, terang Cerezo kepada AS.
Salah satu insiden yang banyak dipermasalahkan oleh para penggawa Atleti adalah tindakan agresif Luis Suarez yang dilakukan dua kali. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eric Garcia Segera Berikan Kabar Bagus untuk Barcelona
Liga Spanyol 13 November 2025, 22:16
-
Solusi untuk Krisis Striker AC Milan Ada di Barcelona?
Liga Italia 13 November 2025, 19:19
-
Andreas Christensen Akui Masa Depannya di Barcelona Masih Abu-Abu
Liga Spanyol 13 November 2025, 16:43
-
Inter Milan Jadi Satu-satunya Harapan Italia di Liga Champions
Liga Italia 13 November 2025, 14:36
LATEST UPDATE
-
Sinyal Bahaya untuk Barcelona: PSG Kembali Lirik Gavi
Liga Spanyol 16 November 2025, 12:04
-
Diisukan Jadi Incaran Barcelona Hingga Chelsea, Ini Pengakuan Bek Crystal Palace
Liga Inggris 16 November 2025, 10:58
-
Diincar Chelsea dan Man City, Bek Palace Ini Malah Bermimpi Ingin Gabung Man United
Liga Inggris 16 November 2025, 09:58
-
PBVSI Kirim Timnas Voli Putra Indonesia Jalani TC di China, Demi Raih Emas SEA Games 2025
Voli 16 November 2025, 08:12
-
Juventus Minati Sacha Boey, Berapa Harga yang Diminta Bayern Munchen?
Liga Italia 16 November 2025, 07:00
-
Ruben Amorim Pecahkan TV Saat Marah, Justru Bikin Pemain Manchester United Makin Respek
Liga Inggris 16 November 2025, 06:45
-
Prediksi Italia vs Norwegia 17 November 2025
Piala Dunia 16 November 2025, 06:45
-
Portugal Ajukan Banding ke FIFA, Berupaya Kurangi Hukuman Cristiano Ronaldo
Piala Dunia 16 November 2025, 06:29
-
Jurgen Klopp Resmi Akan Kembali ke Pinggir Lapangan, tapi Tidak Seperti yang Dibayangkan
Piala Dunia 16 November 2025, 06:22
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
-
8 Penendang Penalti Terbaik Sepanjang Masa di Premier League, Siapa Paling Akurat?
Editorial 11 November 2025, 13:01





