Gelar Juara Champions Bungkam Mulut Ribery
Editor Bolanet | 27 Mei 2013 12:11
Tampil di Wembley Stadium pada final akhir pekan lalu, The Bavarians harus bertemu sesama tim Bundesliga, Borussia Dortmund. Sontekan pamungkas Arjen Robben mengakhiri laga dengan skor 2-1, setelah sebelumnya Mario Mandzukic dan Ilkay Gundogan membuat skor imbang.
Kemenangan tersebut sekaligus mencatat Die Roten sebagai salah satu tim yang berhasil lima kali menjuarai Liga Champions, bersama . Namun bagi Ribery, pencapaian kali ini terasa sangat berbeda salam kariernya di Bayern.
Saya bahagia untuk tim dan seluruh pihak klub, juga Karl-Heinz Rummenigge dan Ulrich Hoeness, serta para fans. Kami sudah menunggu lama, jadi kami sangat senang. Kami tampil baik musim ini, ujar pemain internasional tersebut.
Saya sudah berada di sini enam tahun, dan saya merasa seperti seorang anak kecil atau pemuda di Bayern. Saya tak punya banyak kata untuk diungkapkan, saya dan keluarga menikmati kehidupan di klub ini. [initial] (fcb/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 05:37 -
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25
LATEST UPDATE
-
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Man of the Match Eintracht Frankfurt vs Liverpool: Virgil van Dijk
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:05 -
Man of the Match Galatasaray vs Bodo/Glimt: Victor Osimhen
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:00 -
Man of the Match Athletic Bilbao vs Qarabag: Gorka Guruzeta
Liga Champions 23 Oktober 2025, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04