Man of the Match Manchester City vs Club Brugge: Phil Foden
Ari Prayoga | 4 November 2021 05:28
Bola.net - Phil Foden terpilih menjadi pemain terbaik versi UEFA dari partai matchday 4 fase grup Liga Champions 2021/22 yang mempertemukan Manchester City versus Club Brugge, Kamis (4/11/2021) dini hari WIB.
Manchester City memenangi laga ini dengan skor 4-1. Gol-gol kemenangan Manchester City masing-masing diciptakan oleh Phil Foden, Riyad Mahrez, Raheem Sterling, dan Gabriel Jesus. Brugge sempat menyamakan kedudukan lewat gol bunuh diri John Stones.
Berkat hasil ini, Manchester City untuk sementara menduduki peringkat pertama di klasemen Grup A dengan poin 9, sedangkan Club Brugge menempati peringkat tiga dengan poin 4.
Performa Apik Phil Foden
Tak cuma mencetak satu gol, Foden juga tampil impresif pada laga ini dengan melepas empat tembakan, dan mencatatkan akurasi umpan hingga 85 persen.
"Penampilan yang luar biasa. Dia memainkan posisi false nine dengan sangat baik," ujar Pengamat Teknik UEFA, Robbie Keane.
"Ia mencetak gol pertama dan terlibat di gol ketiga. Turun cukup dalam ketika dibutuhkan untuk menciptakan peluajg dan terus bergerak membahayakan lawan."
Klasemen Grup A
Sumber: UEFA
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Cagliari vs Juventus: Elia Caprile
Liga Italia 18 Januari 2026, 05:03
-
Hasil Cagliari vs Juventus: Dominan Tanpa Gol, Juve Tumbang 0-1
Liga Italia 18 Januari 2026, 04:52
-
Hasil Al Nassr vs Al Shabab: Menang 3-2 Tanpa Gol Cristiano Ronaldo
Asia 18 Januari 2026, 04:14
-
Man of the Match Udinese vs Inter: Lautaro Martinez
Liga Italia 18 Januari 2026, 01:42
-
Man of the Match Real Madrid vs Levante: Kylian Mbappe
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 01:21
LATEST UPDATE
-
Momen Kamera Tangkap Gerutu Declan Rice Usai Gagal Kalahkan Nottingham Forest
Liga Inggris 18 Januari 2026, 07:12
-
Dominasi 78 Persen Tapi Kalah, Juventus Ukir Sejarah Paling Memalukan di Serie A
Liga Italia 18 Januari 2026, 06:40
-
Kontroversi Handball Ola Aina yang Tak Berbuah Penalti: Arsenal Dizalimi Wasit?
Liga Inggris 18 Januari 2026, 06:14
-
Man of the Match Cagliari vs Juventus: Elia Caprile
Liga Italia 18 Januari 2026, 05:03
-
Hasil Cagliari vs Juventus: Dominan Tanpa Gol, Juve Tumbang 0-1
Liga Italia 18 Januari 2026, 04:52
-
Hasil Al Nassr vs Al Shabab: Menang 3-2 Tanpa Gol Cristiano Ronaldo
Asia 18 Januari 2026, 04:14
-
Prediksi Real Sociedad vs Barcelona 19 Januari 2026
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Lecce 19 Januari 2026
Liga Italia 18 Januari 2026, 02:45
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48






