Drawing Piala Indonesia Satu Ditunda
Editor Bolanet | 1 Agustus 2015 11:34
Berdasarkan surat nomor 149-CHIMS-Event/VII2015 yang dikirim oleh Mahaka Sports selaku penyelenggara turnamen ini, agenda drawing seharusnya dilangsungkan, Jumat (31/7) kemarin malam di Jakarta. Namun agenda ini tak terlaksana.
Seharusnya memang dilakukan Jumat kemarin. Tapi ditunda hingga tanggal 13 Agustus nanti, beber sekretaris tim , Rahmad Sumanjaya, yang mengatakan: Pengumuman mundurnya jadwal drawing juga terkesan sangat-sangat mendadak. Kita baru dikonfirmasi Jumat sore.
Menurutnya, pihak Mahaka Sports memang tidak menjelaskan detail mengenai alasan mundurnya jadwal drawing. Mereka hanya bilang kalau drawing akan dilakukan bersamaan dengan press conference atau rilisnya, pungkasnya. [initial]
Baca juga:
- Promotor PIS Masih Tunggu Kesediaan Semen Padang Bergabung
- Tolak PIS, Persiram Tegaskan Hanya Bersedia Ikut Kompetisi Resmi PSSI
- Kepastian Status PIS, PT LI Tunggu Restu PSSI
- Persebaya Programkan Uji Coba Sebelum ke PIS
- Lebih Irit Biaya, Persebaya Condong Main di Bali
- Persebaya Harap Jokowi Hadiri Pembukaan Piala Indonesia Satu
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema FC Antusias Ihwal Digulirkannya Lagi Piala Indonesia
Bola Indonesia 30 Juni 2022, 14:39
-
Program Kompetisi PSSI Selama 2020
Bola Indonesia 1 Februari 2020, 23:01
-
Susun Program Uji Coba, Pelatih Arema Tunggu Jadwal Piala Indonesia
Bola Indonesia 27 Januari 2020, 21:17
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








