Ikut Piala Walikota Padang, Gresik United Segera Berlatih
Editor Bolanet | 9 Februari 2016 15:26
Manajer Gresik United, Bagoes Cahyo Yuwono tak menampik bahwa timnya akan segera berlatih dalam waktu dekat. Kemungkinan kami mulai berlatih pada pertengahan Februari ini, tutur penggemar motor besar ini.
Apa yang disampaikan Bagoes diamini oleh salah satu pemain Gresik United, David Faristian. David mengungkapkan bahwa dirinya sudah mendapat konfirmasi dari manajemen tentang jadwal latihan. Kalau tidak pertengahan bulan, ya akhir bulan, ucap pemain asli Gresik ini.
Bagoes menambahkan bahwa pada turnamen ini, Gresik United akan memaksimalkan penggawa lokal, utamanya putra daerah. Kami juga akan banyak menggunakan pemain muda, usia 19-21 tahun, jelas Bagoes.
Turnamen Piala Wali Kota Padang sendiri rencananya dilangsungkan 26 Februari hingga 6 Maret mendatang. Event ini diikuti Semen Padang, PSP Padang, Surabaya United, Persis Solo, Madura United, Persinga Ngawi dan Persib Bandung. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Pendidikan, Komaruddin Gabung PSIS
Bola Indonesia 20 Desember 2017, 02:45
-
Persegres Adem Ayem, Ultrasmania Buka Suara
Bola Indonesia 12 Desember 2017, 14:44
-
Cedera Otot Ligamen, Arga Permana Absen Semusim
Bola Indonesia 9 Desember 2017, 02:55
-
Pemain Persegres Tuntut Pelunasan Gaji
Bola Indonesia 1 Desember 2017, 04:52
-
Kiper Persegres Ini Banjir Tawaran dari Klub Liga 2
Bola Indonesia 1 Desember 2017, 01:10
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







