Aguero Prediksi Messi Takkan Gabung City
Rero Rivaldi | 21 Juni 2017 08:10
Bola.net - - Sergio Aguero memperkirakan Lionel Messi akan mengikat kontrak baru di , alih-alih menyusulnya ke Manchester City.
Spekulasi soal masa depan pemain Argentina terus berlanjut, mengingat kontraknya sekarang akan habis di 2018 mendatang.
Messi sudah mengungkap keinginannya untuk pensiun di Camp Nou dan klub juga ingin segera memberinya kontrak baru.
Namun demikian, rumor akan terus beredar hingga Barcelona membuat pernyataan resmi soal kontrak anyar Messi.
Meski begitu, Aguero memperkirakan rekannya di tim nasional tak bakal datang ke Etihad dan menjadi rekan setimnya.
Tidak ada satu pun tim di dunia ini yang tidak ingin memiliki Messi, tutur Aguero di Xinhua.
Namun saya kira dia bermain cukup baik di Barcelona.
Jadi saya pikir dia akan bertahan di sana hingga kontraknya berakhir, karena dia tumbuh bersama Barcelona dan berkembang menjadi salah satu pemain terbaik dunia.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








