Bos Swansea: Chelsea Punya Skuat Terkuat Sepanjang Sejarah
Editor Bolanet | 16 Januari 2015 14:51
Secara terbuka, Monk mengakui akan cukup sulit bagi timnya untuk mengimbangi Chelsea, yang merupakan kandidat kuat juara Premier League sekaligus salah satu tim terbaik di Eropa saat ini.
Chelsea adalah tim yang fantastis dan dipenuhi oleh pemain kelas dunia. Kemungkinan skuat Chelsea saat ini adalah yang terkuat dalam sejarah mereka, sejauh yang saya ketahui. Mereka juga punya manajer yang luar biasa, ungkap Monk seperti dilansir situs resmi klub.
Bagi saya, Chelsea adalah favorit juara Premier League. Mereka memang punya rival kuat, namun tak bisa dibantah bahwa Chelsea adalah salah satu yang terbaik di Eropa saat ini. Laga ini akan menjadi tantangan yang sangat berat bagi kami, tentu saja setiap peluang mencetak gol harus dimanfaatkan.
Dalam pertemuan terakhir kedua tim di tempat yang sama musim lalu, The Blues unggul melalui gol semata wayang Demba Ba.[initial]
Baca Juga
- Duo Chelsea Dalam Intaian Besiktas
- Reschke Bantah Bayern Tiru Filosofi Transfer Chelsea
- Cech Ragu Chelsea Bisa Menangkan Seluruh Laga Sisa
- Minati Mohamed Salah, QPR Ragu Chelsea Mau Meminjami
- Zouma: Saya Dulunya Seorang Striker
- Remy Anggap Chelsea Sudah Lupakan Kekalahan Dari Spurs
- Agen: Layun ke Chelsea? Mungkin Saja
- Fabregas Sebut Bikin Assist Lebih Nikmat Ketimbang Cetak Gol
- Ivanovic: Costa Ingin Jadi Bintang dan Suka Bercanda
- Zouma Pasrah 'Mengantre' di Belakang Terry dan Cahill
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Prediksi Chelsea vs Ajax Amsterdam 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:11
LATEST UPDATE
-
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22 -
IHSG Rebound Pagi Ini, Kamis 23 Oktober 2025: Sektor Properti Pimpin Penguatan Signifikan
News 23 Oktober 2025, 09:34 -
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04