Hargreaves Yakin MU Bisa Finis Empat Besar
Aga Deta | 18 Maret 2017 20:00
Bola.net - - Owen Hargreaves mengatakan Manchester United masih memiliki peluang yang bagus untuk finis di posisi empat besar musim ini.
Setan Merah sedang menjalani musim yang berliku setelah ditangani Jose Mourinho. Pria asal Portugal itu sudah mempersembahkan dua trofi tapi penampilan timnya di pentas Premier League masih belum cukup memuaskan.
MU kini sedang berada di peringkat keenam dan sudah terpaut 17 poin dari pimpinan klasemen Chelsea. Dengan demikian, peluang mereka untuk menjuarai gelar Premier League sudah habis.
Meskipun begitu, Hargreaves melihat peluang mantan timnya untuk menembus ke zona Liga Champions tertutup. Dengan tinggal menyisakan 12 pertandingan, Hargreaves cukup yakin MU bisa finis di posisi empat besar pada akhir musim.
Masih ada kemungkinan yang realistis buat Manchester United masuk empat besar, kata Hargreaves kepada BT Sports.
Jika mereka memenangkan pertandingan tersisa mereka akan berada dalam jarak yang dekat.
Jika mereka keluar dari jarak yang dekat, Liga Europa akan menjadi titik fokus.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:41
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
-
Prediksi Arsenal vs Crystal Palace 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:14
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
LATEST UPDATE
-
4 Sosok di Balik Kebangkitan Manchester United Musim Ini
Liga Inggris 25 Oktober 2025, 04:00
-
Live Streaming AC Milan vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Oktober 2025, 00:45
-
Tak Ada Pilihan Lain, Juventus Harus Kalahkan Lazio Pekan Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:59
-
Federico Dimarco Jadi Mesin Peluang Inter Milan di Musim Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:20
-
Juventus, Bawalah Semangat Lawan Real Madrid ke Serie A
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:18
-
Siapa yang Layak Jadi Starter Liverpool: Hugo Ekitike atau Alexander Isak?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 23:12
-
Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 22:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56









