Jadwal Siaran Langsung Manchester United vs Fulham
Aga Deta | 16 Agustus 2024 08:10
Bola.net - Jadwal pertandingan dan siaran langsung pekan pertama Premier League 2024/2025, Manchester United vs Fulham. Laga ini akan digelar pada hari Sabtu (17/8/2024) dini hari WIB, live streaming di Vidio.
Manchester United akan menerima kunjungan Fulham pada pekan pertama Premier League 2024/2025. Kedua tim akan bertanding di Old Trafford.
Di pramusim, MU meraih hasil yang beragam. Tim asuhan Erik ten Hag itu kalah dari Rosenborg, menang atas Rangers, kalah dari Arsenal, menang atas Real Betis, dan kalah dari Liverpool.
MU sudah memainkan laga kompetitif pertama mereka, yakni melawan Manchester City di Community Shield. Namun, Setan Merah kalah adu penalti 6-7.
Fulham mungkin telah kehilangan Joao Palhinha yang pindah ke Bayern Munchen. Namun, mereka telah menambahkan Emile Smith Rowe dan bisa saja membuat kejutan di markas MU.
Jadwal Manchester United vs Fulham

Pertandingan: Manchester United vs Fulham
Kompetisi: Premier League
Venue: Old Trafford
Hari: Sabtu, 17 Agustus 2024
Jam: 02.00 WIB
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik tautan ini
Jadwal Pekan 1 Premier League 2024/2025

Sabtu, 17 Agustus 2024
02:00 WIB - Manchester United vs Fulham - Vidio
18:30 WIB - Ipswich Town vs Liverpool - Vidio
21:00 WIB - Arsenal vs Wolverhampton - Champions TV 5, Vidio
21:00 WIB - Everton vs Brighton - Vidio
21:00 WIB - Newcastle vs Southampton - Vidio
21:00 WIB - Nottingham Forest vs Bournemouth - Vidio
23:30 WIB WIB - West Ham vs Aston Villa - Vidio
Minggu, 18 Agustus 2024
20:00 WIB - Brentford vs Crystal Palace - Vidio
22:30 WIB - Chelsea vs Manchester City - Vidio
Selasa, 20 Agustus 2024
02:00 WIB - Leicester City vs Tottenham - Vidio
Klasemen Premier League
Baca Juga:
- Pesan untuk MU: Andai Musim Ini Babak Belur Lagi, Tolong Ten Hag Jangan Dipecat!
- Daftar Lengkap Transfer Premier League Musim Panas 2024/2025
- Update Cedera Luke Shaw: Absen Jangka Pendek, Gak Akan Lama Kok!
- Liga Akan Dimulai, Erik ten Hag: Tim Man United Belum Siap
- De Ligt dan Mazraoui Dipastikan Masuk Skuad MU untuk Laga Perdana Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Man Utd vs Brighton: Brajan Gruda
Liga Inggris 12 Januari 2026, 04:30
-
Hasil Man Utd vs Brighton: Welbeck Cetak Gol Lagi, MU Tersingkir dari Piala FA
Liga Inggris 12 Januari 2026, 01:56
-
Man of the Match Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli
Liga Inggris 11 Januari 2026, 23:35
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
LATEST UPDATE
-
Rencana B Juventus Bikin Kaget, Nama Anak Legenda Milan Masuk Daftar Belanja
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:39
-
Lewati 3 Bulan Berat, Vinicius Akhiri Puasa Gol di Final Supercopa de Espana!
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 07:00
-
Inter Milan Siap Bajak Dusan Vlahovic dari Juventus, AC Milan Terancam Kena Tikung!
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:00
-
Vinicius Ditarik Keluar di Final Supercopa, Xabi Alonso Beri Penjelasan
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 06:53
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:36
-
Rapor Pemain Man United vs Brighton: Tetap Kalah Meski Main 4 Bek Plus Kobbie Mainoo
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:30
-
Jadwal Drawing Putaran Keempat Piala FA 2025/2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:17
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






