Pemain Bournemouth: Terry Bisa Jadi Pelapis di Sini
Rero Rivaldi | 16 Mei 2017 15:00
Bola.net - - John Terry mendapat peringatan bahwa ia mungkin hanya akan menjadi pemain cadangan, jika memutuskan bergabung dengan , usai meninggalkan di musim panas.
Eddie Howe kabarnya bakal merekrut bek veteran tersebut dan membawanya ke Dean Court musim depan.
Namun bek Steve Cook yakin bahwa takkan mudah bagi kapten Chelsea untuk langsung ke masuk tim inti The Cherries.
Para pemain inti tim ini sudah bermain bersama untuk waktu yang lama. Banyak pemain datang dan pergi dalam beberapa tahun dan kredit untuk para pemain, yang mampu menjawab tantangan baru tiap tahunnya, tutur Cook di Daily Star.
Siapapun yang datang akan tahu mereka harus berjuang keras, karena tidak ada yang ingin duduk di bangku cadangan.
Namun demikian, Cook percaya bahwa kehadiran Terry di tim bakal membuat timnya menjadi lebih baik.
Dia salah satu, jika memang tidak ingin disebut sebagai bek terbaik Inggris. Saya sudah melihatnya sejak kecil dan dia luar biasa, lanjutnya.
Jika dia memang datang, itu luar biasa. Anda bisa belajar dari pemain seperti dirinya. Dia sudah menjadi inspirasi semua bek di Inggris dan masih terus seperti itu hingga kini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







