Tinggalkan Liverpool, Mohamed Salah Menuju ke PSG?
Serafin Unus Pasi | 6 Mei 2021 18:21
Bola.net - Spekulasi mengenai masa depan Mohamed Salah memasuki babak baru. Sang winger dilaporkan bakal pindah ke PSG di musim panas nanti.
Sejak musim 2020/21 digulirkan, ada banyak kabar tidak sedap mengenai Salah. Sang winger dilaporkan sedang tidak bahagia di Liverpool, setelah kontraknya digantung oleh manajemen The Reds.
Pemain Timnas Mesir itu dilaporkan mulai berburu klub baru di musim panas nanti. Ia kabarnya diminati oleh dua klub top Spanyol, Real Madrid dan Barcelona.
Dilansir Le Parisien, Salah tidak akan merapat ke Spanyol. Ia diberitakan lebih condong bergabung dengan PSG di musim depan.
Simak detail mengenai transfer Salah di bawah ini.
Pengganti Mbappe
Menurut laporan tersebut, PSG saat ini intens berkomunikasi dengan Salah.
Ini dikarenakan sosok Kylian Mbappe diyakini bakal hengkang dari PSG. Sehingga mereka butuh pengganti yang sepadan untuknya.
Salah yang sudah terbukti menjadi mesin gol di Liverpool dinilai bakal jadi pengganti yang sempurna.
Lebih Serius
Menurut laporan tersebut, Salah saat ini lebih condong bergabung dengan PSG.
Pasalnya Real Madrid dan Barcelona tidak membuat pergerakan untuknya. Karena kondisi ekonomi kedua tim saat ini sedang tidak bagus.
Sementara PSG dilaporkan siap menebus mahar transfernya dan juga memberikannya gaji yang besar, sehingga Salah jadi lebih tertarik pindah ke sana.
Performa Apik
Musim ini Salah masih menunjukkan performa yang kece di Liverpool.
Ia mengemas 29 gol dari total 46 penampilan untuk The Reds.
(Le Parisien)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Akhir Pekan Ini, Manchester United Bakal Didemo Fansnya Sendiri
Liga Inggris 29 Januari 2026, 23:31
-
Jesse Lingard Segera Comeback, Serie A Jadi Tujuan Paling Realistis
Liga Italia 29 Januari 2026, 22:56
-
Roy Keane Berubah Pikiran, Kini Dukung Manchester United Permanenkan Michael Carrick
Liga Inggris 29 Januari 2026, 20:43
-
Manchester United Putuskan Tak Kejar Cole Palmer, Fokus Cari Gelandang Bertahan
Liga Inggris 29 Januari 2026, 20:35
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2026
Otomotif 30 Januari 2026, 09:44
-
Daftar Lengkap Pembalap Formula 1 2026
Otomotif 30 Januari 2026, 09:44
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 30 Januari 2026
Voli 30 Januari 2026, 09:36
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 30 Januari 2026, 09:26
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 30 Januari 2026, 09:26
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Keempat di Gresik, 29 Januari-1 Februari 2026
Voli 30 Januari 2026, 09:23
-
Juventus Gigit Jari, Tottenham Blokir Kepulangan Randal Kolo Muani
Liga Inggris 30 Januari 2026, 09:16
-
Jadwal Lengkap Thailand Masters 2026, 29 Januari-1 Februari 2026
Bulu Tangkis 30 Januari 2026, 09:14
-
Klasemen Akhir Liga Europa 2025/2026: Lyon Teratas
Liga Eropa Lain 30 Januari 2026, 07:54
-
Nottingham Forest vs Ferencvaros: Igor Jesus Pimpin Pesta Gol The Tricky Trees
Piala Eropa 30 Januari 2026, 07:49
-
Daftar Tim Lolos Langsung ke Babak 16 Besar Liga Europa, AS Roma Ikut Menyusul
Liga Eropa UEFA 30 Januari 2026, 07:17
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04




