Bonaventura Mengaku Syok Mendengar Kabar Kematian Astori
Dimas Ardi Prasetya | 8 Maret 2018 03:23
Bola.net - - Gelandang AC Milan Giacomo Bonaventura mengaku dirinya dan juga rekan-rekannya merasa syok saat mendengar bahwa Davide Astori meninggal dunia.
Kapten itu meninggal dunia pada hari Minggu lalu. Saat itu, ia meninggal dalam tidurnya di hotel tempat skuat La Viola menginap jelang duel melawan Udinese.
Kematian tragis itu begitu mengejutkan dunia sepakbola Italia. Apalagi Astori masih muda, 31 tahun. Belakangan, hasil awal otopsi menunjukkan bahwa eks pemain Primavera Milan ini meninggal akibat serangan jantung.
Meninggalnya Astori sendiri membuat semua laga Serie A yang sedianya dilangsungkan di hari Minggu itu ditunda. Termasuk juga laga Inter Milan lawan Milan.
Gennaro Gattuso sebelumnya mengaku bahwa skuat Milan terguncang dengan kematian Astori. Bonaventura pun mengamini ucapan pelatihnya itu.
Astori adalah sosok pemain yang disukai semua orang. Ia selalu bersikap positif dan tersenyum, kami benar-benar syok dengan apa yang terjadi, akunya pada Sky.
Kami akan sangat merindukannya dan dalam beberapa hari ini ada kesedihan besar di antara kita semua, tapi kita perlu bergerak maju dan kita akan melakukan yang terbaik, juga untuk menghormati memori Davide, serunya.
Kami tidak merasa bisa bermain dan saya pikir itu sah saja. Kami tidak akan bisa menampilkan permainan yang layak untuk duel sekelas derby, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52







