Jadwal Giornata ke-10 Serie A Tengah Pekan Ini, Kembalinya Cristiano Ronaldo
Asad Arifin | 29 Oktober 2019 14:23
Bola.net - Aksi Cristiano Ronaldo bisa kembali dinikmati tengah pekan ini. Pemain berusia 34 tahun diprediksi akan tampil ketika Juventus menjamu Genoa pada pekan ke-10 Serie A, Kamis (31/10/2019) dini hari WIB.
Pada pekan ke-9, Ronaldo harus absen saat Juventus berjumpa Lecce. Ronaldo sengaja diistirahatkan pelatih Maurizio Sarri. Tanpa pemain asal Portugal, Juventus ditahan imbang Lecce dengan skor 1-1.
Pekan ke-10 Serie A menjadi momen penting bagi AC Milan. Sebab, Milan masih terpuruk walau sudah berganti pelatih dari Marco Giampaolo menjadi Stefano Pioli. Milan akan berjumpa SPAL pada Jumat (1/11/2019) dini hari WIB.
Inter Milan akan berjumpa Brescia pada laga pekan ke-10 Serie A. Walau berada di papan bawah, Brescia bukan lawan mudah bagi Inter. Ada dua pemain yang bisa menyulitkan yakni Sandro Tonali dan Mario Balotelli.
Simak jadwal lengkap pekan ke-10 Serie A 2019/2020 di bawah ini ya Bolaneters.
Jadwal Pekan ke-10 Serie A 2019/2020
Rabu (30/10/19)
- 01.00 WIB, Parma vs Hellas Verona
- 03.00 WIB, Brescia vs Inter Milan
Kamis (31/10/19)
- 01.00 WIB, Napoli vs Atalanta
- 03.00 WIB, Cagliari vs Bologna
- 03.00 WIB, Juventus vs Genoa
- 03.00 WIB, Lazio vs Torino
- 03.00 WIB, Sampdoria vs Lecce
- 03.00 WIB, Sassuolo vs Fiorentina
- 03.00 WIB, Udinese vs Roma
Jadwal Pekan ke-10 Serie A 2019/2020
Jumat (01/11/19)
- 03.00 WIB, AC Milan vs SPAL
Sumber: Serie A
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Milan vs Lecce: Gol Perdana Fullkrug Antar Rossoneri Raih 3 Poin
Liga Italia 19 Januari 2026, 05:50
-
Liga Italia 19 Januari 2026, 04:00

-
Hasil Torino vs Roma: Dybala Bersinar, Debut Malen Berujung Kemenangan
Liga Italia 19 Januari 2026, 02:27
-
Juventus Abaikan Chiesa, Alihkan Fokus ke Maldini, Ini Alasannya
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:49
-
Juventus Petakan 2 Alternatif Mateta, Termasuk Striker Manchester United
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:43
LATEST UPDATE
-
Sepatu Emas di Tengah Luka: Brahim Diaz Rajai Daftar Top Skor Piala Afrika 2025
Piala Dunia 19 Januari 2026, 09:20
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 08:52
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
-
Persija dan Playmaker Brasil Sepakat Berpisah, Segera Bergabung dengan Arema FC
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 08:47
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
-
Manchester United: Michael Carrick Ditunggu Ujian Sesungguhnya
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:00
-
Selamat, Senegal Juara Piala Afrika 2025!
Bola Dunia Lainnya 19 Januari 2026, 07:56
-
Rating Pemain Barcelona setelah Terkapar di Markas Real Sociedad
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 07:19
-
Milan vs Lecce: Rating Pemain Rossoneri dari Kemenangan Tipis di San Siro
Liga Italia 19 Januari 2026, 07:09
-
Proses Adaptasi di Chelsea Berjalan Cepat
Liga Inggris 19 Januari 2026, 07:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48




