Menuju Perpisahan Juventus dan Paul Pogba
Gia Yuda Pradana | 12 November 2024 11:05
Bola.net - Perpisahan Juventus dan Paul Pogba sepertinya bakal jadi kenyataan. Pasalnya, kedua belah pihak dikabarkan hampir mencapai kata sepakat terkait pemutusan kontrak sang gelandang.
Skorsing untuk skandal doping pemain Prancis tersebut baru-baru ini dikurangi dari empat tahun menjadi 18 bulan. Hal itu sempat membuatnya ingin kembali bermain dengan seragam Bianconeri.
Namun, Juventus punya pandangan berbeda. Satu-satunya skenario yang mereka pertimbangkan adalah pemutusan kontrak Pogba di Allianz Stadium dengan kesepakatan bersama.
Langkah itu akan memungkinkan klub untuk tidak membayar penalti apa pun akibat pemutusan kontrak sebelum waktunya.
Gaji Pogba sendiri, yang sebesar €8 juta per tahun, telah dibekukan oleh Juventus sejak skorsing dijatuhkan. Sejak itu, dia mulai menerima upah minimum sekitar €2.000 per bulan, sesuai dengan Perjanjian Kolektif dengan Asosiasi Pesepakbola Italia.
Pembicaraan Juventus dan Pogba Masuk Tahap Lebih Lanjut

Dilansir Football Italia, pembicaraan antara Juventus dan Pogba terkait pemutusan kontrak sang gelandang yang saat ini berlaku hingga 2026 tersebut sudah masuk tahap lebih lanjut.
Hal ini akan memungkinkan pemain berusia 31 tahun itu untuk meninggalkan Juventus sebagai free agent.
Andai nanti jadi berpisah dengan Juventus, Pogba sepertinya takkan kekurangangan opsi untuk melanjutkan karier. Sejumlah klub dari Inggris, Eropa, Arab Saudi, dan Amerika Serikat dilaporkan tertarik memakai jasanya.
Sumber: Football Italia
Klasemen Serie A
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Kali Imbang Lawan Tim Papan Bawah, Allegri Semprot Fokus Pemain Milan: Konyol!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:17
-
Man of the Match Inter vs Napoli: Scott McTominay
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Inter vs Napoli: Dua Gol McTominay Gagalkan Kemenangan Nerazzurri
Liga Italia 12 Januari 2026, 04:52
-
Update Transfer AC Milan: Maignan Bertahan, Nasib Nkunku Akhirnya Terjawab
Liga Italia 12 Januari 2026, 04:44
-
Prediksi Juventus vs Cremonese 13 Januari 2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 02:45
LATEST UPDATE
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Kedua Putaran I di Medan, 15-18 Januari 2026
Voli 12 Januari 2026, 11:46
-
Prediksi BRI Super League: PSBS Biak vs Bhayangkara FC 12 Januari 2026
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 11:35
-
Kalahkan Solskjaer, Michael Carrick Bakal Jadi Pelatih Interim Baru MU?
Liga Inggris 12 Januari 2026, 11:01
-
5 Pelajaran dari Man Utd vs Brighton: Setan Merah Terjerembap ke Titik Terendah
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:44
-
Diogo Dalot: Manchester United Tidak Pantas Tersingkir dari FA Cup!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:40
-
Manchester United Bakal Umumkan Manajer Interim Baru Paling Lambat Besok
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:27
-
Kalah dari Brighton, Darren Fletcher akui MU Begitu Rapuh!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:16
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 12 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 09:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






