Digilas Enam Gol, Pelatih Panama Puji Permainan Indah Inggris
Serafin Unus Pasi | 25 Juni 2018 11:45
Bola.net - - Pelatih Timnas Panama, Hernan Dario Gomez menyatakan rasa kagumnya terhadap Timnas . Gomez percaya bahwa The Three Lions tampil dengan sangat indah saat membekuk timnya tadi malam.
Timnas Panama kembali menelan kekalahan di pertandingan kedua grup G tadi malam. Mereka tumbang dari wakil Eropa, Inggris dengan skor 6-1.
Pada laga tersebut Inggris mendominasi laga. Mereka berhasil unggul 5-0 atas Panama di babak pertama dan mereka mencetak 1 gol lagi di babak kedua.
Gomez sendiri mengakui bahwa Inggris memang tampil superior pada laga tersebut. Saya rasa hasil pertandingan tadi sudah bisa merefleksikan apa yang terjadi, ujar Gomez kepada BBC Sports.
Beruntung

Saya pikir kami bisa tertinggal lebih banyak lagi. Kami bisa kebobolan lebih banyak lagi, jadi di babak kedua kami mencoba untuk menghindar dari marabahaya dengan menahan bola.
Inggris bermain dengan sangat praktis, mereka tim yang sangat indah. Saya bicara kepada anak asuh saya pada jeda dan saya bilang 'Saya mulai merasa takut'. Kami tidak bisa memikirkan untuk mengimbangi mereka, kami hanya perlu bermain untuk menghentikan mereka mencetak lebih banyak gol.
Tidak Sesuai Rencana

Kami sebenarnya ingin menahan mereka dengan skor 0-0 pada babak pertama, namun saya rasa kami merasa ketakutan saat melawan mereka.
Mengingat Panama masih menjadi anak kecil di dunia sepakbola, tim-tim lain tidak terlalu mewaspadai peramiann kami. Ada tiga atau empat peluang yang gagal kami maksimalkan pada pertandingan tadi. tandasnya.
Cari Hiburan

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gacor di Timnas Inggris, Harry Kane Lampaui Rekor Gol Pele
Piala Dunia 17 November 2025, 12:26
-
Kesal Saat Ditarik Keluar, Bellingham Kena Semprot Thomas Tuchel!
Piala Dunia 17 November 2025, 05:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









