PSG Siapkan Tawaran Sensasional Untuk Rekrut Asensio
Dimas Ardi Prasetya | 17 Juli 2017 17:01
Bola.net - - Raksasa kaya raya asal Prancis dikabarkan akan menyiapkan dana mencapai 130 juta Pounds untuk merekrut gelandang muda Real Madrid Marco Asensio.
Pemain muda Spanyol tersebut baru gabung dengan Madrid pada tahun 2014 lalu. Namun ia sempat dipinjamkan ke Mallorca dan Espanyol.
Setelah itu barulah ia kembali ke Santiago Bernabeu pada awal musim 2016-17. Ia kemudian dimanfaatkan oleh Zinedine Zidane sebagai pemain pelapis.
Meski tampil sebagai pemain cadangan, performanya kerap memuaskan Zidane. Dan bisa ditebak, performanya pun membuatnya dilirik oleh sejumlah tim di Eropa.
Menurut laporan dari Don Balon, salah satu tim yang sangat meminatinya adalah PSG. Mereka pun diklaim telah bersiap merayu Madrid melepasnya dengan kibasan uang sebesar 130 juta Pounds, pada musim panas ini.
Musim lalu, Asensio tampil sebanyak 38 kali di berbagai ajang kompetisi. Ia mencetak 10 gol dan empat assist.
Pemain yang kontraknya masih tersisa hingga Juni 2022 mendatang itu juga sempat berlaga di Euro U-21 baru-baru ini. Ia menjadi andalan tim asuhan Albert Celades tersebut dan bisa membawa timnas tersebut ke partai final.
Gosip Transfer Lainnya:
- Ravanelli: Marquinhos Cocok Gantikan Bonucci
- Bartra Tolak Lamaran Manchester United
- Liverpool Alihkan Radar ke Riyad Mahrez
- Juventus Selesaikan Transfer Szczesny Minggu Ini
- Darmian Ingin Gabung Juventus
- Agar Sukses di Old Trafford, Lukaku Diminta Berbenah
- Wright Minta Arsenal Relakan Walcott ke Everton
- Bale: Mbappe ke Madrid?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




