Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Filipina - Piala AFF U-23 2025
Gia Yuda Pradana | 18 Juli 2025 19:00
Bola.net - Timnas Indonesia U-23 akan melanjutkan kiprahnya di Grup A Piala AFF U-23 2025 dengan menghadapi Timnas Filipina U-23. Laga ini akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, pada Jumat, 18 Juli 2025 pukul 20.00 WIB.
Pertandingan Indonesia vs Filipina dapat disaksikan secara langsung melalui Indosiar dan SCTV, serta layanan live streaming Vidio di perangkat ponsel atau HP.
Kedua tim sama-sama mengantongi tiga poin dari laga perdana. Indonesia memulai turnamen dengan kemenangan telak 8-0 atas Brunei Darussalam, sedangkan Filipina mengejutkan Malaysia lewat kemenangan meyakinkan 2-0.
Prediksi Starting XI Indonesia vs Filipina
Indonesia (4-3-3): Muhammad Ardiansyah; Muhammad Ferarri, Brandon Scheunemann, Achmad Maulana, Doni Tri Pamungkas; Robi Darwis, Toni Firmansyah, Arkhan Fikri; Rayhan Hannan, Jens Raven, Rahmat Arjuna
Pelatih: Gerald Vanenburg
Filipina (4-3-3): Nicholas Guimaraes; Gavin Muens, Noah River, Kamis Amirul, Martin Merino; Otu Bisong, Jared Reyes Pena, Dov Carino; John Albert, Zachary Taningco, Javier Mariona
Pelatih: Garrath Mcpherson
Jadwal, Jam Kick-off, Siaran Langsung, dan Live Streaming Indonesia vs Filipina
- Kompetisi: Piala AFF U-23 2025
- Pertandingan: Indonesia vs Filipina
- Tempat: Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK)
- Hari, tanggal: Jumat, 18 Juli 2025
- Jam kick-off: 20.00 WIB
- Siaran langsung: Indosiar, SCTV
- Live streaming: Vidio
- Link streaming: Klik tautan ini
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vidio bisa diakses dengan berlangganan paket Platinum atau Diamond (Platinum + Premier League). Harga paket Platinum mulai Rp39 ribu per bulan, sedangkan paket Diamond mulai Rp59 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Jadwal Kick-off Piala AFF U-23 2025: Timnas Indonesia vs Filipina
- Timnas Indonesia: Tak Ada Rasa Gentar, Hanya Persiapan Matang
- Bukti dari 2 Laga Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Tak Ada yang Perlu Ditakuti
- Transfer Rodrygo ke Premier League Tak Semudah Membalik Telapak Tangan
- Allegri Punya Rencana: Bikin Rafael Leao Meledak ala Cristiano Ronaldo
- Di Balik Transfer Modric ke Milan, Ada Perjalanan Senyap Tare ke Kroasia
- Garuda Muda Harus Siapkan Variasi Serangan dan Antisipasi Counter Filipina
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rating Pemain Barcelona setelah Terkapar di Markas Real Sociedad
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 07:19
-
Milan vs Lecce: Rating Pemain Rossoneri dari Kemenangan Tipis di San Siro
Liga Italia 19 Januari 2026, 07:09
-
Proses Adaptasi di Chelsea Berjalan Cepat
Liga Inggris 19 Januari 2026, 07:00
-
Man of the Match Real Sociedad vs Barcelona: Lamine Yamal
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 06:46
-
Man of the Match Milan vs Lecce: Niclas Fullkrug
Liga Italia 19 Januari 2026, 06:38
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









