
Bola.net - - Gelandang Liverpool Alex Oxlade-Chamberlain bermimpi untuk bisa bermain di final Liga Champions musim ini setelah sukses menumbangkan Manchester City.
Chamberlain ikut berperan besar membantu Liverpool menjinakkan City di babak perempat final Liga Champions kemarin. Ia ikut tampil dalam dua leg.
Bahkan di Anfield ia ikut menyumbangkan satu gol dan membantu The Reds menang 3-0. Di leg kedua di Etihad, meski sempat memble di babak pertama, penampilannya membaik di babak kedua dan ia membantu timnya menang 2-1.
Kini Liverpool sudah menapak ke semifinal. Calon-calon lawan mereka nanti adalah AS Roma, Real Madrid dan Bayern Munchen.
Kesuksesan menembus masuk semifinal ini disambut gembira oleh Chamberlain. Ia pun berharap timnya sekalian bisa melaju sampai partai puncak.
"Ini sangat besar. Ini adalah semua yang Anda impikan saat Anda masih kecil," bebernya seperti dilansir Soccerway.
"Anda ingin bermain di final dan mereka tidak datang jauh lebih besar dari final Liga Champions," seru Chamberlain.
"Kami telah membuat impian saya selangkah lebih dekat dengan masuk ke semi final. Kami telah memberi diri kami peluang besar," tandasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 Januari 2026 20:24Liverpool Mengintai, Thomas Frank Tegaskan Micky van de Ven Milik Tottenham
-
Liga Inggris 23 Januari 2026 20:00 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 18:28 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 16:47Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 24-27 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Januari 2026 22:12 -
Voli 23 Januari 2026 21:59 -
Liga Spanyol 23 Januari 2026 21:55 -
Bola Indonesia 23 Januari 2026 21:22 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 20:48 -
Tim Nasional 23 Januari 2026 20:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482389/original/022761000_1769179406-153888.jpg)
:strip_icc():watermark(kly-media-production/assets/images/watermarks/liputan6/watermark-color-landscape-new.png,573,20,0)/kly-media-production/medias/5482334/original/036639300_1769174289-20260123IQ_Persija_Jakarta_vs_Madura_United__2_.JPG)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482360/original/014347500_1769176138-IMG-20260123-WA0193.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/776660/original/052966400_1417978317-Pohon-Tumbang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5482018/original/080904500_1769155010-b0db4398-038e-4906-93a8-9a8bb17baf56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461853/original/018964400_1767478144-Barcelona_s_Dani_Olmo.jpg)

