
Sebelumnya Ketua Komite Ad-Hoc, Agum Gumelar sudah bertemu Menpora Imam Nahrawi untuk membicarakan permasalahan sepak bola nasional. Namun hasil pertemuan tersebut belum dilaporkan Menpora kepada Jokowi.
"Kami belum bisa hadir karena Menpora belum melaporkan ke presiden tentang hasil pertemuan kemarin. Kami masih menunggu instruksi dari presiden," ujar Kepala Komunikasi Publik Kemenpora, Gatot S Dewa Broto kepada wartawan di Kantor Kemenpora, Senayan, Jakarta, Jumat (12/2).
Gatot mengungkapkan, pihaknya belum bisa bertemu Jokowi karena kesibukan mantan Gubernur DKI Jakarta itu yang sangat padat. "Dalam waktu lima hari ini kami masih belum bisa melaporkan hasil pertemuan. Bapak Presiden akan pergi ke luar negeri dalam rangka ikatan dinas kerja," ungkap Gatot.
Sebelum terbang ke Zurich pada 23 Februari mendatang, komite Ad-Hoc masih memiliki dua pertemuan internal, yakni 15 dan 22 Februari. "Kemungkinan masih ada satu pertemuan lagi dengan komite. Kami masih menunggu instruksi presiden," tutupnya. [initial]
Baca Ini Juga
- La Nyalla Belum Sepenuhnya Satu Visi dengan Imam Nahrawi
- La Nyalla: KLB Untuk Apa?
- Agum Gumelar Kembali Undang Pemerintah di Rapat Komite Ad Hoc
- Agum Gumelar: Sudah Ada Spirit Antara Tim Ad-Hoc dan Pemerintah
- Bertemu Ketua Tim Ad-Hoc, Ini Komentar Menpora
- Keputusan Gabung ke Komite Ad-Hoc Tergantung Menpora
Advertisement
Berita Terkait
-
Olahraga Lain-Lain 15 Desember 2025 16:55Konsisten di Jalur Emas, Indonesia Lampaui Target Harian SEA Games 2025
-
News 12 Desember 2025 15:36Bonus Emas SEA Games 2025 Tembus Rp1 Miliar, Menpora Erick: Bukti Cinta Presiden Prabowo
LATEST UPDATE
-
Otomotif 20 Januari 2026 13:11 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30 -
Otomotif 20 Januari 2026 12:16 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:06
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478056/original/027625600_1768890018-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_13.13.51.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478049/original/035383700_1768889559-000_346Y7L3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477922/original/001088200_1768885630-MV5BZWEyNTRmYjMtY2E3OC00OWRjLWFiZjgtNGYzNDY0NDk1YjkxXkEyXkFqcGc_._V1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477537/original/011360900_1768839722-7.jpg)
