
Bola.net - BRI Liga 1 2021/2022 dijadwalkan kick off pada 27 Agustus mendatang. Namun hingga sekarang, PT Liga Indonesia Baru (LIB) selaku operator belum menentukan stadion mana yang bakal digunakan untuk laga pembuka.
Tapi, LIB punya dua alternatif stadion. Dua venue tersebut lokasinya berada di Jabodetabek.
"Kami sudah menyiapkan dua alternatif stadion untuk menjadi laga pembuka BRI Liga 1 2021/2022," ujar Direktur Utama (Dirut) LIB, Ahmad Hadian Lukita, saat dihubungi wartawan.
"Pertama stadion yang akan digunakan itu Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, dan yang kedua adalah Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor," katanya menambahkan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Aturan
Jika sepak mula BRI Liga 1 2021/2022 digelar di SUGBK, maka Persija Jakarta tidak akan memainkan partai pembuka. Begitu pula dengan Persikabo 1973 bila kick off berlangsung di Pakansari.
"Iya kalau di SUGBK Persija tidak akan main. Kalau di Pakansari juga Persikabo 1973 tidak akan bisa main," tutur Lukita.
"Sudah menjadi peraturannya seperti itu. Sama seperti Piala Menpora kemarin," imbuhnya.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 18 Januari 2026 18:32
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 20 Januari 2026 05:31 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
