
Bola.net - Klub Serie A, Inter Milan diberitakan akan segera mengumumkan pembelian pertama mereka musim ini. Mereka diberitakan akan mengunci transfer Edin Dzeko dari AS Roma dalam waktu dekat.
Nama Dzeko mencuat menjadi target transfer Nerrazurri sejak bulan lalu. Pelatih baru Inter, Antonio Conte diberitakan sangat menyukai gaya bermain striker Bosnia dan Herzegovina itu sehingga ia ingin sang striker merapat ke Giuseppe Meazza.
Pihak Inter diyakini sudah mulai menawar sang striker sejak bulan lalu. Setelah proses yang cukup panjang mereka diberitakan berhasil mengamankan tanda tangan sang striker.
Menurut laporan Sky Italia, kedua klub sudah sepakat untuk kepindahan Dzeko ke Inter Milan. Transfer ini diberitakan akan segera diresmikan dalam waktu dekat.
Menurut laporan tersebut, Inter hanya mengeluarkan uang yang cukup kecil untuk transfer Dzeko. Mereka hanya membayar sebesar 10 juta Euro kepada AS Roma untuk sang striker.
Namun Inter juga harus merelakan salah satu pemain muda mereka untuk menjadi bagian dari transfer ini. Mereka harus menyerahkan striker berusia 18 tahun, Edoardo Vergani untuk menjadi bagian dari kesepakatan ini.
Menurut laporan tersebut, transfer ini akan segera selesai dan kemungkinan besar akan diresmikan pada akhir pekan ini.
Baca situas transfer Inter Milan selengkapnya di bawah ini.
Beli Satu Striker Lagi
Menurut laporan yang sama, meski sudah mendatangkan Dzeko, Inter Milan masih akan membeli satu striker lagi di musim panas ini.
Mereka diberitakan tengah mengupayakan transfer Romelu Lukaku dari Manchester United. Namun mereka masih terkendala dengan biaya transfer sang striker.
Namun pihak Inter disebut tengah bekerja keras untuk mendapatkan jasa sang pemain dalam waktu dekat ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05 -
Piala Dunia 21 Januari 2026 14:02 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:58
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476552/original/014686900_1768790752-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3912867/original/070770300_1643009764-20220124-Kapolri-raker-dengan-komisi-III-ANGGA-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479466/original/051795900_1768978935-Keluarga_pramugari_pesawat_ATR_Florencia.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/908132/original/002510900_1435049231-pencabulan.jpg)

