
Bola.net - - Mantan gelandang Middlesbrough Juninho Paulista mengaku dirinya menyesal menolak tawaran gabung Liverpool pada tahun 1997 silam.
Juninho adalah pemain asal Brasil pertama yang bermain di pentas Premier League. Ia gabung The Boro pada tahun 1995.
Namun ia hanya bermain selama dua tahun saja di Riverside Stadium sebelum akhirnya pindah ke Atletico Madrid pada tahun 1997.
Akan tetapi, kemudian Juninho mengaku ia menyesali keputusannya pindah ke Atletico tersebut. Apalagi saat itu ada Liverpool yang sudah menawarinya pindah ke Anfield.
“Jika saya bisa kembali ke masa lalu, saya tidak akan pernah meninggalkan Inggris seperti yang saya lakukan. Saya punya kesempatan untuk pergi ke Liverpool pada tahun 1997. Manajer (Roy Evans) berbicara kepada ayah saya tapi saya sudah memberikan janji saya ke Atletico Madrid," kenangnya pada Liverpool Echo.
“Saya tidak bisa mengeluh tentang karir saya tetapi jika saya bisa mengubah beberapa hal saya akan senang bermain lebih lama di Inggris," tegas Juninho.
Karir Juninho di Atletico sendiri tidak begitu mulus. Ia bahkan sempat dipinjamkan kembali ke The Boro pada tahun 1999 selama semusim dan Vasco da Gama di musim berikutnya dan juga Flamengo.
Juninho Paulista
Pada tahun 2002 ia akhirnya kembali lagi secara permanen ke Middlesbrough dan bertahan selama dua tahun di sana.
“Ketika Middlesbrough akhirnya masuk ke Eropa (di tahun 2004) saya angkat kaki karena Steve McClaren. Mungkin saya bisa memaksa bertahan. Dan di periode pertama kalinya (1997), saya telah beradaptasi dengan baik dengan sepakbola Inggris. Mungkin merupakan hal yang salah untuk pindah ke negara lain dengan begitu cepat,” tandasnya.
Baca Juga:
- Juninho: Cuma Neymar yang Lebih Hebat dari Coutinho
- Coutinho Berharap Bisa Pecahkan Rekor Juninho di Premier League
- Kala Juninho dan Vieri Habisi Leicester City
- Juninho: Neymar Harus Kendalikan Emosi
- Juninho: Real Madrid vs Atletico, Refleksi Zidane dan Simeone
- Juninho Yakin Atletico Raih Trofi Liga Champions
- Pasca Dicukur Jerman, Juninho Yakin Ada Pencoretan Pemain
- Juninho: Tak Ada Neymar, Tak Masalah
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:31 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:13 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:11 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:10 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:09
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
