
Bola.net - - Chelsea memiliki ketakutan dengan kecepatan dari penyerang muda Manchester United, Marcus Rashford saat kedua tim bertemu akhir pekan lalu. Demikian diklaim oleh Paul Scholes.
Rashford secara mengejutkan dipasang Jose Mourinho akhir pekan lalu saat menjamu Chelsea di Stamford Bridge, alih-alih memasang Zlatan Ibrahimovic.
Namun keputusan itu terbukti tepat. Selain Rashford yang tampil brilian di lini depan dan mencetak satu gol dalam kemenangan 2-0 itu, seluruh penggawa Setan Merah juga tampil nyaris sempurna meneror sang pemuncak klasemen.
"Hari Minggu lalu adalah template untuk apa yang dibutuhkan Manchester United di pertandingan-pertandingan besar," ujarnya kepada BT Sport.
"Bukan hanya di area depan saja, tapi di seluruh lapangan. Intensitas, penguasaan bola, ada kecepatan di sana," sambungnya.
"Chelsea dibuat takut dengan kecepatan Rashford. David Luiz, Kante dipaksa berada di belakang. Dia memiliki kualitas besar," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

