Bola.net - Juventus akhirnya merebut kemenangan perdana di fase Grup H Liga Champions 2022/2023. Mereka mengalahkan Maccabi Haifa dengan skor 3-1 di Allianz Stadium, Italia, pada Kamis (6/10/2022) dini hari WIB.
Juventus perlu menunggu hingga menit ke-35 untuk memecah kebuntuan di melalui Adrien Rabiot. Hingga babak pertama usai, Juventus hanya mampu unggul satu gol atas Maccabi.
Juventus langsung menggebrak di menit ke-50 lewat gol yang disarangkan Dusan Vlahovic. Rabiot kembali mencetak gol keduanya di menit ke-83. Satu-satunya gol hiburan oleh Maccabi dicetak oleh Din David di menit ke-76.
Kemenangan ini tidak membawa Juventus bergerak dari peringkat ke-3 klasemen Grup H. Namun, setidaknya asa untuk lolos grup tetap nyala. Sementara itu, Maccabi tetap terbenam di dasar klasemen dengan raihan nol poin.
Susunan Pemain

Juventus (4-3-3): Wojciech Szczesny; Juan Cuadrado (Leonardo Bonucci 66’), Danilo, Bremer, Mattia Di Sciglio (Alex Sandro 46’); Weston McKennie, Leandro Paredes (Fabio Miretti 85’), Adrien Rabiot; Angel Di Maria, Dusan Vlahovic (Moise Kean 73’), Filip Kostic (Manuel Locatelli 66’).
Pelatih: Massimiliano Allegri
Maccabi Haifa (5-3-2): Josh Cohen; Daniel Sundgren, Sean Goldberg, Abdoulaye Seck, Dylan Batubinsika, Pierre Cornud; Ali Mohamed El Fazaz (Nikita Rukavytsya 84’), Mohammad Abu Fani, Tjaronn Chery; Frantzdy Pierrot (Din David 72’), Mavis Tchibota (Omer Atzili 72’).
Pelatih: Barak Bakhar
Baca juga:
- Top Skor Liga Champions 2022/23: Haaland Gak Bisa Dihentikan!
- Sevilla Pecat Julen Lopetegui Usai Kalah Lawan Dortmund di Liga Champions
- AC Milan Kalah Telak, Reaksi Fans: Gak Ada Semangat Blas, Pioli Belajar ke Spalletti Deh, Chelsea Ka
- Jack Grealish Dapat Bisikan dari Kiper Kopenhagen: Erling Haaland Bukan Manusia!
- 5 Pelajaran Kemenangan Telak Chelsea: Fleksibilitas Strategi Graham Potter, Kepa Semakin Aman?
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479997/original/027162300_1769003247-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_20.19.54.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479971/original/038425800_1769001303-137248.jpg)
