
Bola.net - Akhir pekan ini, baik MotoGP, Moto2, maupun Moto3 akan menjalani seri ke-18 alias terakhir pada musim 2021, yakni Seri Valencia, yang bakal digelar di Sirkuit Ricardo Tormo, Spanyol, pada 12-14 November.
Bolaneters pun harus memastikan diri jangan sampai ketinggalan aksi Fabio Quartararo, Pecco Bagnaia, Joan Mir, Jack Miller, Johann Zarco, Valentino Rossi, Jorge Martin, dan pembalap bertalenta lainnya.
Berikut jadwal Grand Prix Valencia 2021 yang disiarkan secara langsung oleh MNC Sports dan Trans7 (WIB).
Jadwal Siaran Langsung MotoGP
Jumat, 12 November 2021
- Moto3 : FP1 - 15:00 - 15:40
- MotoGP : FP1 - 15:55 - 16:40
- Moto2 : FP1 - 16:55 - 18:35
- Moto3 : FP2 - 19:15 - 19:55
- MotoGP : FP2 - 20:10 - 20:55
- Moto2 : FP2 - 21:10 - 21:50
Sabtu, 13 November 2021
- Moto3 : FP3 - 15:00 - 15:40
- MotoGP : FP3 - 15:55 - 16:40
- Moto2 : FP3 - 16:55 - 17:35
- Moto3 : Q1 - 18:35 - 18:50
- Moto3 : Q2 - 19:00 - 19:15
- MotoGP : FP4 - 19:30 - 20:00
- MotoGP : Q1 - 20:10 - 20:25
- MotoGP : Q2 - 20:35 - 20:50
- Moto2 : Q1 - 21:10 - 21:25
- Moto2 : Q2 - 21:35 - 21:50
Minggu, 14 November 2021
- Moto3 : WUP - 14:40 - 15:00
- Moto2 : WUP - 15:10 - 15:30
- MotoGP : WUP - 15:40 - 16:00
- Moto3 : Race - 17:00
- Moto2 : Race - 18:20
- MotoGP : Race - 20:00
Keterangan
- FP1 : Sesi latihan bebas pertama
- FP2 : Sesi latihan bebas kedua
- FP3 : Sesi latihan bebas ketiga
- FP4 : Sesi latihan bebas keempat
- QP : Kualifikasi
- Q1 : Kualifikasi 1
- Q2 : Kualifikasi 2
- WUP : Sesi pemanasan
- Race : Sesi balap
PERHATIAN: Jadwal siaran ini bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari stasiun televisi bersangkutan dan bukan merupakan tanggung jawab Bola.net.
Baca Juga:
- Leopard Racing Jelaskan Alasan Usir Darryn Binder dari Garasi di Moto3 Algarve
- Hampir Podium di Algarve, Alex Marquez: Saya Selalu Percaya Proyek Honda
- Gagal Finis di Algarve, Fabio Quartararo: Bukti Top Speed Yamaha Mimpi Buruk
- Duel Lawan Alex Marquez, Jack Miller Sempat Deja vu Moto3 2014
- Leganya Joan Mir Kembali ke Podium: Akhir Pekan yang Sulit Dipercaya
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 20 Januari 2026 13:11Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 14:18 -
Otomotif 20 Januari 2026 14:10 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 14:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 13:59 -
Voli 20 Januari 2026 13:43 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 13:42
MOST VIEWED
- Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
- Aprilia Akui Marco Bezzecchi dan Jorge Martin Mulai Diiming-imingi Gaji Selangit oleh Pabrikan Lain
- Pedro Acosta Masih Jaga Kans Gabung Skuad Valentino Rossi di MotoGP 2027, Tapi Utamakan Tim Pabrikan
- Jorge Martin Pede 100% Bugar di Balapan Pertama MotoGP 2026, Ingin Segera Menang Lagi
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478116/original/036851400_1768892502-Polisi_mengamankan_pelaku_penusukan_di_Pringsewu__Lampung_yang_sempat_diamuk_massa.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478094/original/098715900_1768891355-Siswa-VS-Guru.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5443020/original/019202300_1765613354-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478056/original/027625600_1768890018-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_13.13.51.jpeg)

