
Bola.net - Yamaha Motor Racing (YMR) menyatakan bahwa mereka tak punya rencana menyediakan fasilitas wildcard untuk sang test rider baru, Jorge Lorenzo di MotoGP 2020. Meski begitu, mereka tak menutup kemungkinan tersebut.
Pada Kamis (30/1/2020), Lorenzo resmi diumumkan kembali bergabung dengan Yamaha dan menjabat sebagai test rider, usai memutuskan pensiun pada akhir musim lalu akibat cedera punggung berkepanjangan.
Bergabung dengan program tim uji coba Yamaha yang bermarkas di Eropa, rider berusia 32 tahun itu pun bakal didampingi eks crew chief Valentino Rossi pada 2014-2019, Silvano Galbusera.
Terbuka Pada Kemungkinan Wildcard
Yamaha belum berencana menyediakan wildcard bagi Lorenzo untuk turun balapan seperti program yang dijalankan Aprilia, Honda, Ducati, dan Suzuki. Meski begitu, mereka bersedia melakukannya jika Lorenzo memang menginginkannya.
"Sejauh ini, tak ada fasilitas wildcard yang direncanakan untuk Lorenzo pada 2020, tapi Yamaha terbuka pada kemungkinan tersebut, jika ia memutuskan untuk kembali balapan," demikian bunyi rilis resmi Yamaha.
Lorenzo akan memulai tugasnya sebagai test rider Yamaha di uji coba pramusim MotoGP Malaysia di Sirkuit Sepang pada 2-4 (shakedown) dan 7-9 Februari nanti, serta akan turun di seluruh uji coba yang diikuti dan digelar Yamaha.
Baca Juga:
- Yamaha: Jorge Lorenzo Punya Kualitas Lengkap Jadi Test Rider
- Jorge Lorenzo Resmi Kembali ke Yamaha, Jabat Peran Test Rider
- Pernat: Kini Yamaha Bukan Lagi 'Budak' Valentino Rossi
- 'Tak Ada Rival Sepadan, Marc Marquez Dominan Sampai 5 Tahun Lagi'
- 'Repsol Honda Ogah Gaet Alex Marquez Jika Bukan Juara Moto2'
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 10 Januari 2026 14:47Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 11 Januari 2026 16:33 -
Liga Inggris 11 Januari 2026 16:30 -
Bola Indonesia 11 Januari 2026 16:20 -
Liga Inggris 11 Januari 2026 15:30 -
Liga Spanyol 11 Januari 2026 15:01 -
Liga Spanyol 11 Januari 2026 14:30
MOST VIEWED
- Tak Cuma Jadi Tuan Rumah MotoGP, Ini Daftar Kegiatan Sirkuit Mandalika Sepanjang 2026
- Uang Bukan Segalanya Bagi Marc Marquez, Tinggalkan Gaji Fantastis Justru Bantu Juarai MotoGP Lagi
- Era Baru MotoGP pada 2027, Motor 850cc Diprediksi Lebih Lambat hingga 2,5 Detik demi Keselamatan
- Marc Marquez Ngaku Bakal Pensiun Lebih Cepat Gara-Gara Cedera, Tapi Bukan di MotoGP 2027
HIGHLIGHT
- 3 Pemain yang Bisa Cabut dari Arsenal pada Bursa T...
- 6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jend...
- 6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
- 4 Pelatih yang Bisa Diboyong Chelsea jika Enzo Mar...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5260874/original/001868000_1750648042-Real_Madrid_vs_Pachuca-4.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2249518/original/029795300_1528876812-clouds-mosque-muslim-87500.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469491/original/027539100_1768123686-WhatsApp_Image_2026-01-11_at_16.24.19.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469489/original/033231200_1768122685-IMG-20260111-WA0000.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5141936/original/1500_1740390484-DALL__E_2025-02-24_16.47.10_-_A_futuristic_digital_illustration_representing_MANTA_Coin_cryptocurrency._The_image_features_a_sleek__modern_coin_design_with_a_manta_ray_logo_at_the_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5393079/original/037107700_1761541197-Real_Madrid_s_Kylian_Mbappe__left__fights_for_the_ball_with_Barcelona_s_Ronald_Araujo.jpg)

