
Bola.net - - Pelatih timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri mengakui bahwa timnya tampil belum maksimal ketika mengalahkan Kamboja di Piala AFF U-22 2019 meskipun menurutnya ada grafik menanjak yang ditunjukkan anak asuhnya.
Pada pertandingan tersebut Tim Garuda Muda menang dengan skor 2-0. Dua gol kemenangan Timnas Indonesia U-22 dilesakkan Marinus Wanewar.
Kemenangan atas Kamboja tersebut memastikan timnas Indonesia lolos ke babak semifinal Piala AFF U-22. Simak artikel selengkapnya di bawah ini ya Bolaneters!
Patut Disyukuri
Gol pertama Marinus tercipta pada menit ke-19, sedangkan gol kedua pada menit ke-83. "Alhamdulillah kami bersyukur lolos ke semi final," kata Indra pada sesi konferensi pers selepas pertandingan.
"Saya susun periodisasi sebelum ke Kamboja. Bisa dilihat penampilanya anak-anak. Lawan Myanmar cukup sulit, Malaysia kita berkembang, dan lawan Kamboja tadi kami juga meningkat. Tapi masih ada yang belum maksimal," kata Indra.
Pada laga pertama Grup B melawan Myanmar, Timnas Indonesia U-22 hanya mendulang hasil 1-1. Kemudian pada laga kedua, tim besutan Indra Sjafri juga hanya mendulang satu poin setelah bermain 2-2 kontra Malaysia.
Baru pada laga ketiga Timnas Indonesia mencicipi kemenangan pertama di kancah Piala AFF U-22. Indonesia memang wajib menang jika ingin mengamankan tiket semifinal.
"Saya harap (penampilan Timnas Indonesia U-22) di semifinal lebih bagus lagi dan final akan jadi puncaknya," tegas Indra Sjafri.
Berita Video
Berita video vlog Bola.com pada hari kelima di Phnom Penh, Kamboja, kali ini berbagi cerita dari latihan Timnas Indonesia U-22 sampai berkunjung ke salah satu lokasi killing field, Choeung Ek.
Sumber: Bola.com
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 16 Desember 2025 20:32Timnas Indonesia U-22 Gagal Total di SEA Games 2025, PSSI Pecat Indra Sjafri
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 09:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:50 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:31
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:09 -
tim nasional 20 Januari 2026 08:31 -
tim nasional 19 Januari 2026 20:42 -
tim nasional 19 Januari 2026 19:00
MOST VIEWED
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- RESMI! Timnas Indonesia Melawan Bulgaria, Kepulauan Solomon, dan St Kitts Nevis di FIFA Series Maret 2026
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)

