Daftar Pengisi Acara di Penutupan Asian Games 2018, Penuh Artis!
Afdholud Dzikry | 1 September 2018 17:49
- Acara penutupan Asian Games 2018 tinggal menghitung waktu. Sama seperti waktu pembukaan, acara closing ceremony kali ini juga akan dipenuhi oleh artis-artis top papan atas dalam dan luar negeri.
Rencananya, closing ceremony Asian Games 2018 akan digelar Minggu (2/9/2019). Seperti pembukaan, acara penutupan ini juga akan dihelat di Gelora Bung Karno (GBK).
Acara closing ceremony juga nantinya akan mengusung beberapa tema. Salah satunya adalah tema terima kasih sebagai perwujudan rasa terima kasih kepada para atlet, pelatih, dan suporter yang telah meramaikan ajang ini sejak 18 Agustus lalu.
Selain itu, di acara closing ceremony Asian Games 2018 juga akan dilakukan penyerahan secara resmi tongkat estafet tuan rumah Asian Games dari Indonesia kepada Tiongkok. Tiongkok memang akan jadi tuan rumah Asian Games 2020.
Dan berikut adalah daftar pengisi acara penutupan Asian Games 2018 yang dirilis INASGOC di situs resmi Asian Games 2018:
Sama seperti pembukaan, acara penutupan Asian Games 2018 ini akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, senayan, Jakarta mulai pukul 19:00 WIB dan akan disiarkan secara eksklusif oleh SCTV, Indosiar dan O Channel.
*Lihat Jadwal Upacara Penutupan Asian Games 2018 di sini. Jangan sampai kelewatan ya Bolaneters!.()
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Asian Games 2018 Wujudkan #KemenanganItuDekat Bagi Fans KPOP di Indonesia
Bolatainment 8 September 2018, 16:38
-
Seberapa Besar #KemenanganItuDekat Bisa Diraih? Mahasiswa Ini Membuktikannya!
Bolatainment 7 September 2018, 18:41
-
Jelajahi GBK, Grab Ajak Wujudkan #KemenanganItuDekat Bersama-sama
Bolatainment 7 September 2018, 18:30
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









