Hasil Drawing Tunggal Putri Bulutangkis Asian Games 2018
Afdholud Dzikry | 22 Agustus 2018 12:27
- Hasil drawing cabang olahraga bulutangkis tunggal putri Asian Games 2018 sudah dirilis. Indonesia sepertinya memiliki jalan yang cukup mudah di awal.
Di tunggal putri, Indonesia menurunkan dua andalan mereka. Yakni Gregoria Mariska Tanjung dan Fitriani untuk tampil di kategori tunggal putri di nomor perorangan Asian Games 2018.
Berdasarkan hasil drawing, kedua pebulutangkis di atas mendapatkan lawan yang relatif enteng.
Gregoria Mariska Tunjung akan menghadapi tunggal putri dari Makau, Weng Chi Ng. Sementara Fitriani akan bertemu tunggal putri dari Sri Lanka, T Hendahewa.
Andai lolos ke babak selanjutnya, wakil Indonesia sama-sama akan bertemu lawan berat dari India.
Berikut hasil drawing nomor tunggal putri Asian Games 2018:
Jangan lewatkan pertandingan-pertandingan ini ya Bolaneters! Kalian juga bisa menyaksikan pertandingan ini di Stasiun TV SCTV, Indosiar, O Channel dan juga live streaming di Vidio.com.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Asian Games 2018 Wujudkan #KemenanganItuDekat Bagi Fans KPOP di Indonesia
Bolatainment 8 September 2018, 16:38
-
Seberapa Besar #KemenanganItuDekat Bisa Diraih? Mahasiswa Ini Membuktikannya!
Bolatainment 7 September 2018, 18:41
-
Jelajahi GBK, Grab Ajak Wujudkan #KemenanganItuDekat Bersama-sama
Bolatainment 7 September 2018, 18:30
LATEST UPDATE
-
Seriusan? Real Madrid Ingin Boyong Pemain Manchester United Ini di Musim Panas Nanti
Liga Inggris 30 Januari 2026, 12:05
-
Manchester United Puasa Dulu di Bursa Transfer Januari 2026?
Liga Inggris 30 Januari 2026, 11:50
-
Dua Target Lepas, Juventus Kejar Striker Manchester United Ini
Liga Inggris 30 Januari 2026, 11:41
-
MU Berburu Pengganti Casemiro, Bakal Impor Gelandang dari Jerman?
Liga Inggris 30 Januari 2026, 11:26
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 30 Januari 2026, 11:21
-
Pedro Acosta Dirumorkan Sudah Tanda Tangan Kontrak 2 Tahun dengan Ducati Lenovo Team
Otomotif 30 Januari 2026, 11:19
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 30 Januari 2026, 11:15
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 30 Januari 2026, 11:09
-
Raheem Sterling Negosiasi dengan 7 Klub Liga Champions Setelah Berpisah dari Chelsea
Liga Inggris 30 Januari 2026, 10:42
-
MU Segera Lepas Gelandang Ini Sebelum Bursa Transfer Januari Ditutup
Liga Inggris 30 Januari 2026, 10:31
-
2 Alasan Ini Buat Manchester United Tidak Kejar Cole Palmer dari Chelsea
Liga Inggris 30 Januari 2026, 10:22
-
Ketika Jose Mourinho Ejek Bek Real Madrid di Lorong Ruang Ganti
Liga Champions 30 Januari 2026, 09:47
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30





