Head to Head dan Statistik: Porto vs Royal Antwerp
Gia Yuda Pradana | 7 November 2023 12:08
Bola.net - Porto akan menjamu Royal Antwerp pada matchday 4 Grup H Liga Champions 2023/2024. Pertandingan Porto vs Antwerp di Estadio do Dragao ini akan kick-off Rabu, 8 November 2023, jam 03:00 WIB.
Pada matchday 3, yang juga merupakan pertemuan perdana mereka, Porto menang 4-1 di kandang Antwerp. Porto sebenarnya sempat tertinggal oleh gol Alhassan Yusuf, tapi bisa membalikkan keadaan melalui satu gol Stephen Eustaquio dan hattrick Evanilson.
Catatan Pertemuan di European Cup/Liga Champions
Porto menang: 1
Seri: 0
Royal Antwerp menang: 0.
Head to Head Porto vs Royal Antwerp

1 Pertemuan Sejauh Ini
26-10-2023 Antwerp 1-4 Porto (Liga Champions).
5 Pertandingan Terakhir Porto (M-M-M-M-K)
09-10-23 Porto 1-0 Portimonense (Liga Portugal)
21-10-23 Perdizes 0-2 Porto (Piala Domestik)
26-10-23 Antwerp 1-4 Porto (Liga Champions)
30-10-23 Vizela 0-2 Porto (Liga Portugal)
04-11-23 Porto 0-1 Estoril (Liga Portugal).
5 Pertandingan Terakhir Royal Antwerp (K-K-K-M-M)
22-10-23 Charleroi 3-2 Antwerp (Liga Belgia)
26-10-23 Antwerp 1-4 Porto (Liga Champions)
29-10-23 Club Brugge 2-1 Antwerp (Liga Belgia)
01-11-23 Kempezonen 1-4 Antwerp (Piala Domestik)
05-11-23 Antwerp 3-2 Genk (Liga Belgia).
Statistik Pralaga Porto vs Royal Antwerp

- Rekor Porto vs klub-klub Belgia: M10 S2 K7, gol 31-26.
- Rekor kandang Porto vs klub-klub Belgia: M6 S2 K1.
- Porto cuma kalah 4 kali dalam 15 laga kandang terakhir di fase grup Liga Champions (M10 S1 K4).
- Porto menang 10 kali dalam 15 laga yang sudah mereka mainkan di semua kompetisi musim ini (M10 S1 K4, gol 22-12).
- Sebelum dikalahkan Porto pada matchday 3, Antwerp baru pernah 2 kali melawan klub asal Portugal, yakni Maritimo di putaran pertama UEFA Cup 1993/1994, di mana mereka menang 2-0 di kandang dan imbang 2-2 saat main tandang.
- Antwerp cuma kalah 1 kali dalam 7 laga tandang terakhir di Eropa (M3 S3 K1).
Klasemen
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AC Milan Buka Jalan Pulangkan Thiago Silva: Allegri Beri Lampu Hijau
Liga Italia 20 Desember 2025, 15:53
-
Prediksi Freiburg vs Dortmund 14 Desember 2025
Bundesliga 14 Desember 2025, 20:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sunderland vs Man City: Rayan Cherki
Liga Inggris 2 Januari 2026, 05:18
-
Hasil Sunderland vs Man City: Roefs dan Tiang Gawang Gagalkan City
Liga Inggris 2 Januari 2026, 05:06
-
Man of the Match Liverpool vs Leeds United: Lucas Perri
Liga Inggris 2 Januari 2026, 02:40
-
Roberto Carlos Pastikan Kondisinya Stabil Usai Jalani Operasi Jantung
Liga Spanyol 2 Januari 2026, 02:30
-
Retak dari Dalam, Inilah Kronologi Lengkap Kepergian Enzo Maresca dari Chelsea
Liga Inggris 2 Januari 2026, 01:54
-
Nonton Live Streaming Sunderland vs Man City di Vidio - Premier League 2025/2026
Liga Inggris 2 Januari 2026, 01:29
-
Dipecat Chelsea, Jejak Komunikasi Enzo Maresca dengan Man City Terungkap
Liga Inggris 1 Januari 2026, 22:38
-
Inilah Alasan Chelsea Pecat Enzo Maresca Meski Sukses Persembahkan 2 Trofi
Liga Inggris 1 Januari 2026, 20:21
-
Resmi! Chelsea Pecat Enzo Maresca Tepat di Hari Pertama Tahun 2026
Liga Inggris 1 Januari 2026, 19:40
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43







