Jelang Piala Indonesia Satu, Gresik United Dua Pekan Persiapkan Tim
Editor Bolanet | 8 Juli 2015 15:27
Karena ini sifatnya turnamen, maka persiapan tim butuh waktu sekitar dua minggu, ucap Bagoes Cahyo Yuwono, manajer Gresik United. Jangka waktu dua pekan dianggap sudah cukup untuk memanaskan mesin Laskar Joko Samudro yang sempat dingin akibat masa istirahat yang cukup lama. Lebih dari dua bulan.
Bagoes yang mewakili Gresik United dalam pertemuan dengan Mahaka Sports, Senin (6/7) kemarin ini menambahkan, tim polesan Liestiadi ini sudah siap untuk mengarungi kompetisi Piala Indonesia Satu. Kami akan pakai pemain lama di ISL 2015 kemarin, imbuh Bagoes.
Selain Gresik United, tim lain yang ambil bagian dalam turnamen Piala Indonesia Satu adalah, Persib Bandung, Persela Lamongan, PSM Makassar, Persebaya, Barito Putera, Persija Jakarta, PBR, Persiram Raja Ampat, Arema Cronus, dan Bali United. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Ikut Piala Indonesia Satu, Persiapan Persela Tak Ideal
- Akibat Hal Ini, Piala Indonesia Satu Bisa Batal
- Semen Padang Pilih Absen di Piala Indonesia Satu dan Piala Kemerdekaan
- Barito Putera Absen di Piala Indonesia Satu
- Tuan Rumah Piala Indonesia Satu, Arema Tunggu Surat Resmi
- Arema Cronus Siap Helat Piala Indonesia Satu
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Pendidikan, Komaruddin Gabung PSIS
Bola Indonesia 20 Desember 2017, 02:45
-
Persegres Adem Ayem, Ultrasmania Buka Suara
Bola Indonesia 12 Desember 2017, 14:44
-
Cedera Otot Ligamen, Arga Permana Absen Semusim
Bola Indonesia 9 Desember 2017, 02:55
-
Pemain Persegres Tuntut Pelunasan Gaji
Bola Indonesia 1 Desember 2017, 04:52
-
Kiper Persegres Ini Banjir Tawaran dari Klub Liga 2
Bola Indonesia 1 Desember 2017, 01:10
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









