Gladbach Rayu Chelsea Agar Mau Relakan Hazard
Editor Bolanet | 26 Desember 2014 11:34
Adik dari bintang The Blues, Eden Hazard tersebut menjadi pilihan utama di skuat Gladbach musim ini dengan total 24 penampilan di seluruh kompetisi. Dari jumlah tersebut, pemain 21 tahun ini telah mencetak empat gol dan tujuh assist.
Di sisi lain, Hazard sendiri juga tengah mempertimbangkan untuk pindah secara permanen dari Chelsea. Padatnya persaingan di tim utama membuatnya terus menerus dipinjamkan dalam tiga musim terakhir.
Sejak ditransfer dari Lens pada tahun 2012, praktis Hazard tak pernah merasakan bermain di tim utama Chelsea. Dua musim sebelumnya, ia dipinjamkan menuju Zulte Waregem. Meski tampil luar biasa dalam masa peminjaman tersebut, namun pemain asal Belgia ini tetap tak mampu mendapatkan kepercayaan untuk ditarik ke skuat utama.[initial]
Baca Juga
- Fabregas Sebut Bikin Assist Lebih Nikmat Ketimbang Cetak Gol
- Mourinho Sebut Performa Terry Masih Seganas Sepuluh Tahun Lalu
- Mourinho Sanjung Sportivitas Hazard Terhadap Bardsley
- Inilah 'Titah' Dari Mourinho Untuk Fabregas Musim Ini
- Ivanovic: Costa Ingin Jadi Bintang dan Suka Bercanda
- Moura: Chelsea Berevolusi Jauh Lebih Kuat Dari Musim Lalu
- Cech: Untung Chelsea Punya Banyak Striker Hebat
- Filipe Luis: Mourinho Dicintai Sekaligus Dibenci
- Fabregas Paling 'Sehati' Dengan Messi dan Silva
- Fergie: Mourinho Adalah Teladan Bagi Mereka Yang Ingin Sukses
- Tinggalkan Barca, Fabregas Merasa Terlahir Kembali
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








