Toure Ingatkan City Jelang Dua Pekan Krusial
Rero Rivaldi | 23 Maret 2017 08:30
Bola.net - - Yaya Toure mengatakan bahwa dua pekan berikutnya akan jadi periode yang menentukan dalam perjalanan Manchester City musim ini.
Tim asuhan Josep Guardiola memiliki potensi menutup musim dengan catatan yang bagus, mengingat mereka masih punya dua target. Mereka sudah masuk semifinal Piala FA dan juga tengah duduk di empat besar Premier League.
City sendiri akan bermain melawan Arsenal dan Chelsea, usai sebelumnya bermain imbang 1-1 melawan Liverpool. Toure pun mengakui bahwa klubnya kini tengah memasuki periode yang amat krusial.
Arsenal dan Chelsea akan menjadi laga yang sulit, namun kami punya kans untuk memangkas jarak dengan tim yang ada di atas kami. Jika kami mampu meraih poin di sana, itu akan brilian, tutur Toure menurut Goal International.
Ini semua tentang dua pekan berikutnya. Yang terpenting sekarang adalah menutup musim sebaik mungkin - finish di empat besar - memberikan Liga Champions pada fans sekali lagi. Kami harus berjuang. Kami juga masuk semifinal Piala FA, ini kompetisi yang brilian.
Tentu saja, City pantas mendapat lebih, namun kami punya banyak pemain muda yang membutuhkan waktu, dan di masa depan, kami bisa jadi tim yang sempurna.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










