Usai Bersaing Dengan Buffon, Neto Pede Jadi Kiper Utama Valencia
Afdholud Dzikry | 8 Juli 2017 20:45
Bola.net - - Kiper baru Valencia, Neto mengungkapkan bahwa dirinya sama sekali tak khawatir untuk bersaing berebut posisi kiper utama Valencia musim depan.
Sebagaimana diketahui, Neto baru saja resmi menandatangani kontrak dengan Valencia setelah didatangkan dari Juventus dengan biaya 7 juta euro plus 2 juta euro bonus.
Datang ke Valencia memang tak serta-merta menjadikan Neto kiper utama. Namun dirinya mengaku siap bersaing dengan kiper utama El Che musim lalu, Diego Alves karena di Juventus dirinya bersaing dengan kiper hebat seperti Gianluigi Buffon.
Apakah saya siap untuk bersaing berebut tempat? Saya memiliki persaingan dengan Buffon di Juventus... Hal utama di sepakbola adalah untuk bersaing, bekerja keras dan berkembang, terangnya.
Selain itu, Neto juga mengatakan bahwa pengalamannya bermain selama dua musim untuk Juventus akan sangat penting dalam perjalanan baru karirnya.
Pengalaman saya di Juve sangat penting bagi saya. Saya tahu tanggung jawab yang saya miliki. Kami bermain di tujuh kompetisi dan memenangkan lima di antaranya. Adalah penting bahwa saya menguji diri saya sendiri. Saya tak merasa seperti kiper kedua, sambungnya.
Tujuan saya adalah memulai dari nol dan membawa Valencia ke posisi yang seharusnya, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
Joan Garcia: Timnas Spanyol Itu Bonus, Tampil Bagus di Barcelona Itu Harus
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 16:12
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52











