Man of the Match Hellas Verona vs Juventus: Gift Orban
Dimas Ardi Prasetya | 21 September 2025 06:03
Bola.net - Penyerang Hellas Verona, Gift Orban, terpilih sebagai Man of the Match di pertandingan melawan Juventus, Sabtu (20/09/2025).
Verona menjamu Juventus di giornata empat Serie A 2025/2026. Pertandingan yang dilangsungkan di Stadio Marantonio Bentegodi itu berlangsung alot.
Juventus bisa unggul lebih dahulu melalui aksi individu Francisco Conceicao. Akan tetapi Verona bisa menyamakan skor melalui Orban.
Pada akhirnya tak ada pemenang di laga ini. Duel Verona vs Juventus ini berakhir imbang 1-1.
Man of the Match: Gift Orban
Gift Orban dipercaya menjadi starter di lini serang Hellas Verona di pertandingan melawan Juventus ini. Ia dipasangkan dengan Giovane Nascimento.
Penampilan Orban sungguh merepotkan Juventus. Ia melepas sejumlah tembakan ke gawang Juve meski hanya sedikit yang tepat ke sasaran.
Orban juga menciptakan peluang untuk rekan-rekannya. Ia kemudian menjadi pemain yang menyelamatkan Verona dari kekalahan melawan Juventus.
Orban akhirnya mendapat penghargaan spesial. Akun resmi X Serie A menunjuknya sebagai Pemain Terbaik alias Man of the Match.
Statistik Orban
Dari laman Fotmob, Gift Orban mencatatkan delapan pertandingan di sepanjang pertandingan Verona vs Juventus ini. Tiga di antaranya tepat sasaran dan satu berbuah gol.
14 operan ia catatkan di pertandingan ini. Tujuh di antaranya sampai ke target yang dituju dan satu di antaranya berbuah peluang.
Satu umpan panjang dilepaskan oleh Orban, namun bolanya tak sampai ke sasaran. Ia juga mencatatkan satu tekel sukses di lag aini.
Selain itu ia juga berhasil melakukan satu intersep. Lima ball recoveries juga sukses dicatatkannya.
11 duel perebutan bola dilakoni Orban. Namun hanya tiga saja yang sukses dimenangkannya.
Klasemen Liga Italia
(Serie A X/Fotmob)
Baca Juga:
- Bekal Matias Soule Hadapi Panasnya Derby della Capitale: Belajar dari Tiga Guru Hebat!
- Hasil Udinese vs AC Milan: Milan Menang Besar, Brace Pulisic Bungkam Publik Udine
- Igor Tudor Ngamuk, Sebut Wasit di Laga Verona vs Juventus 'Aib' dan Memalukan
- Juventus yang Kelelahan
- Krisis Mini AC Milan: Allegri Disanksi, Leao Cedera, Asisten Pelatih Ungkap Alasan Pulisic Jadi Starter Dadakan
- Hasil Pertandingan Hellas Verona vs Juventus: VAR Beraksi, Bianconeri Pulang dengan Satu Poin
- Satu-satunya 'Dosa' Dusan Vlahovic di Juventus: Gajinya Ketinggian!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Leao dan Pulisic: Duet yang Akhirnya Siap Menyala di Derby Milan
Liga Italia 13 November 2025, 21:22
-
Formasi Baru untuk Mengubah Cara Main Juventus
Liga Italia 13 November 2025, 20:08
-
Duel Taktik: Adu Kuat Tembok Pertahanan Inter dan Milan di Derby della Madonnina
Liga Italia 13 November 2025, 19:32
-
Solusi untuk Krisis Striker AC Milan Ada di Barcelona?
Liga Italia 13 November 2025, 19:19
-
Italia vs Norwegia: Misi Berat Azzurri Jaga Asa Lolos Otomatis ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 13 November 2025, 17:44
LATEST UPDATE
-
Prediksi Polandia vs Belanda 15 November 2025
Piala Dunia 14 November 2025, 00:33
-
Prediksi Luksemburg vs Jerman 15 November 2025
Piala Dunia 13 November 2025, 23:44
-
Prediksi Angola vs Argentina 14 November 2025
Amerika Latin 13 November 2025, 23:10
-
Eric Garcia Segera Berikan Kabar Bagus untuk Barcelona
Liga Spanyol 13 November 2025, 22:16
-
AC Milan dan AS Roma: 2 Calon Peraih Scudetto Tanpa Ujung Tombak yang Tajam
Liga Italia 13 November 2025, 22:11
-
Leao dan Pulisic: Duet yang Akhirnya Siap Menyala di Derby Milan
Liga Italia 13 November 2025, 21:22
-
Formasi Baru untuk Mengubah Cara Main Juventus
Liga Italia 13 November 2025, 20:08
-
Duel Taktik: Adu Kuat Tembok Pertahanan Inter dan Milan di Derby della Madonnina
Liga Italia 13 November 2025, 19:32
-
Solusi untuk Krisis Striker AC Milan Ada di Barcelona?
Liga Italia 13 November 2025, 19:19
-
Italia vs Norwegia: Misi Berat Azzurri Jaga Asa Lolos Otomatis ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 13 November 2025, 17:44
-
Bahlil Respons Isu IUP Raja Ampat: Saya Belum Lahir Barang Itu Sudah Ada
News 13 November 2025, 17:37
-
Menkes Budi Ungkap Fakta: Gaji Rp 100 Juta Masih Terima Bantuan Iuran BPJS
News 13 November 2025, 17:27
-
BRI Super League: Musim Hujan dan Dampaknya pada Latihan Persik Kediri
Bola Indonesia 13 November 2025, 17:26
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
-
8 Penendang Penalti Terbaik Sepanjang Masa di Premier League, Siapa Paling Akurat?
Editorial 11 November 2025, 13:01


