Prandelli Coba 3-4-1-2 di Sesi Latihan
Editor Bolanet | 17 Juni 2012 07:30
Arsitek tim Azzuri, Cesare Prandelli, mencoba formasi baru pada sesi latihan sabtu waktu setempat. Kali ini berkebangsaan Italia tersebut menggunakan formasi 3-4-1-2 dengan memasukkan Alessandro Diamanti tepat di belakang dua striker.
Perubahan besar ini ditujukan untuk meraih kemenangan guna membuka peluang lolos ke fase knockout. Untuk pertandingan besok, sang arsitek kemungkinan besar akan memasukkan beberapa nama baru dalam starting eleven,
Salah satu nama yang pasti adalah Antonio Di Natale. Penyerang ini akan menggantikan Mario Balotelli yang mengalami cidera. Striker asal Manchester CIty tersebut dikabarkan mengalami masalah pada lutut kanannya.
Nama lain yang mungkin akan masuk adalah Ignazio Abate dan Federico Balzaretti yang akan menggantikan Christian Maggio dan Emanuele Giaccherini di tengah. Di bagian belakang kemungkinan besar juga akan terjadi perubahan. Pulihnya Andrea Barzagli dari cidera sangat memungkinkan untuk menggeser salah satu dari tiga bek sejajar sebelumnya.
Daniele De Rossi belum akan dikembalikan ke posisi aslinya. Ia akan tetap beroperasi di barisan belakang tim menara Pizza. Antonio Nocerino kemungkinan juga akan melengkapi nama baru dalam skuad inti di Poznan.
Prandelli berharap formasi 3-4-1-2 akan menjadi solusi timnya untuk memenangkan pertandingan. Akan tetapi, kemenangan saja tidak akan cukup untuk membuat Italia lolos ke delapan besar. Italia juga masih berharap kepada pertandingan dan tidak berakhir seri. (foti/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Dunia 17 November 2025, 09:34

-
Italia Dibantai Norwegia 1-4, Gattuso Minta Maaf: Omongan Saja Tidak Cukup Lagi!
Piala Dunia 17 November 2025, 08:07
LATEST UPDATE
-
Kalah dari Newcastle, Pep Guardiola Sentil Para Penyerang Manchester City
Liga Inggris 23 November 2025, 09:10
-
Pogback! Lebih dari 800 Hari Menanti, Paul Pogba Akhirnya Bisa Bermain Sepak Bola Lagi
Liga Inggris 23 November 2025, 08:32
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Malut United 23 November 2025
Bola Indonesia 23 November 2025, 07:00
-
Shevchenko Nilai Milan Lebih Rentan Dibanding Inter di Derby della Madonnina
Liga Italia 23 November 2025, 06:48
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 23 November 2025, 06:38
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 23 November 2025, 06:37
-
Liverpool Kalah Lagi dan Nahasnya Alexander Isak Ukir Rekor Kelam
Liga Inggris 23 November 2025, 06:36
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 23 November 2025, 06:35
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 23 November 2025, 06:31
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Persis Solo 23 November 2025
Bola Indonesia 23 November 2025, 06:23
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 23 November 2025, 06:15
-
Man City Boros Peluang dan Kalah, Guardiola Kritik Para Penyerangnya!
Liga Inggris 23 November 2025, 06:11
LATEST EDITORIAL
-
8 Pelatih yang Pernah Tangani Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 22:07
-
Derby della Madonnina: 5 Legenda yang Pernah Membela Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 21:12






