
Bola.net - - Legenda Chelsea, Frank Lampard, mengakui bahwa para suporter boleh antusias menatap masa depan klub dengan kehadiran Alvaro Morata.
Morata menjadi pemain termahal The Blues usai ia mendarat dari Real Madrid di musim panas. Striker Spanyol menjadi buruan klub setelah mereka sebelumnya gagal menghadirkan Romelu Lukaku.
Tak butuh waktu lama bagi eks Juventus untuk membuktikan ketajamannya di London. Dalam empat pertandingan, ia sudah mampu membuat tiga gol untuk tim juara bertahan Premier League.
Seolah dibuat silau dengan penampilan striker berusia 24 tahun, Lampard pun menghujani pemilik nomor punggung sembilan tersebut dengan pujian.
Frank Lampard
"Secara teknik Alvaro sungguh fantastis, sama seperti pergerakannya," tutur Lampard di Evening Standard.
"Dia akan terus menunjukkan itu di fase karirnya sekarang. Liga Champions adalah kompetisi top dunia. Saya merasakan itu ketika saya masih bermain, standar anda harus lebih tinggi dari biasanya."
"Dengan pemain seperti Morata, bermain di Liga Champions adalah sesuatu yang wajib. Itu adalah hal yang harus ia lakukan."
Morata absen ketika Chelsea menang telak 6-0 atas wakil Azerbaijan, Qarabag, dalam laga perdana mereka di fase grup Liga Champions di Stamford Bridge semalam.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17
LATEST UPDATE
-
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479236/original/068802400_1768971895-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_11.50.44.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3276071/original/013936200_1603437779-word-stop-with-child-s-hand-dark-wall.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)

