
Bola.net - Barcelona dan Osasuna akan berjumpa di laga tunda pekan ke-27 La Liga 2024/2025. Pertandingan Liga Spanyol antara Barcelona vs Osasuna ini dijadwalkan kick-off Jumat, 28 Maret 2025, jam 03.00 WIB, live streaming di Vidio.
Barcelona tak terkalahkan dalam 18 laga terakhir di semua kompetisi, yakni 15 kali menang dan tiga kali imbang. Mereka juga tercatat selalu menang dalam tujuh laga terkini di La Liga, yaitu atas Valencia, Alaves, Sevilla, Rayo, Las Palmas, Real Sociedad, dan Atletico Madrid.
Barcelona memenangi empat laga kandang terakhirnya di La Liga dengan mencetak total 13 gol dan hanya kebobolan satu gol. Dalam empat laga kandang itu, Barcelona menundukkan Valencia (7-1), Alaves (1-0), Rayo (1-0), dan Sociedad (4-0).
Sebaliknya, Osasuna cuma menang satu kali dalam dalam 15 laga terakhirnya di La Liga (M1 S9 K5). Osasuna juga tanpa kemenangan dalam tujuh laga tandang terkini mereka di kompetisi (M0 S4 K3).
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Barcelona vs Osasuna
Kompetisi: La Liga/Liga Spanyol
Pertandingan: Barcelona vs Osasuna
Stadion: Estadi Olimpic Lluis Companys
Hari, tanggal: Jumat, 28 Maret 2025
Jam: 03.00 WIB
Siaran langsung TV: -
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond (Platinum + Premier League) dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Prediksi Starting XI Barcelona vs Osasuna
Barcelona (4-2-3-1): Szczesny; Kounde, Garcia, Martinez, Balde; Pedri, De Jong; Yamal, Olmo, Fermin; Lewandowski.
Pelatih: Hansi Flick.
Osasuna (4-3-3): Herrera; Areso, Catena, Herrando, Cruz; Moncayola, Ibanez, Oroz; Ru. Garcia, Gomez, Budimir.
Pelatih: Vicente Moreno.
Head to Head Barcelona vs Osasuna
5 pertemuan terakhir
29/09/24 Osasuna 4-2 Barcelona (La Liga)
01/02/24 Barcelona 1-0 Osasuna (La Liga)
12/01/24 Barcelona 2-0 Osasuna (Supercopa de Espana)
04/09/23 Osasuna 1-2 Barcelona (La Liga)
03/05/23 Barcelona 1-0 Osasuna (La Liga).
5 pertandingan terakhir Barcelona (S-M-M-M-M)
26/02/25 Barcelona 4-4 Atletico Madrid (Copa del Rey)
02/03/25 Barcelona 4-0 Real Sociedad (La Liga)
06/03/25 Benfica 0-1 Barcelona (Liga Champions)
12/03/25 Barcelona 3-1 Benfica (Liga Champions)
17/03/25 Atletico Madrid 2-4 Barcelona (La Liga).
5 pertandingan terakhir Osasuna (S-S-K-S-K)
11/02/25 Mallorca 1-1 Osasuna (La Liga)
15/02/25 Osasuna 1-1 Real Madrid (La Liga)
22/02/25 Celta Vigo 1-0 Osasuna (La Liga)
03/03/25 Osasuna 3-3 Valencia (La Liga)
17/03/25 Osasuna 1-2 Getafe (La Liga).
Klasemen La Liga
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Dwi Tunggal: Chemistry Instan Joey Pelupessy dan Thom Haye di Lapangan Tengah
- Tiga Kepala, Satu Jiwa: Kegarangan Justin Hubner dan Penampilan Tanpa Cacat Para Penjaga Gerbang Garuda
- Tembok Baja di Garis Belakang: Harmoni Trio JIR Membentengi Gawang Garuda
- Tembok Solid di Jantung Pertahanan Garuda dan Kemenangan untuk Suporter Setia
- Ragnar Oratmangoen: Menikmati Ramadhan, Mengecap Manisnya Kemenangan
- Gol Tunggal Sejuta Makna: Ole Romeny dan Asa Timnas Indonesia yang Kembali Menyala
- Kemenangan Timnas Indonesia, Debut Menjanjikan Joey Pelupessy, dan Tembok Kokoh Rizky Ridho
- Timnas Indonesia Jinakkan Bahrain: Mengubah Taktik, Mengubah Nasib
- Satu Gol, Sejuta Harapan: Malam Magis Timnas Indonesia di SUGBK
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 17 November 2025 21:07Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
-
Tim Nasional 17 November 2025 16:16Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
-
Liga Inggris 17 November 2025 11:10Setelah Alejandro Garnacho, Chelsea Mau Bajak Marcus Rashford dari MU?
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 17 November 2025 21:07 -
Piala Dunia 17 November 2025 21:00 -
Tim Nasional 17 November 2025 18:59 -
Tim Nasional 17 November 2025 18:45 -
Bola Indonesia 17 November 2025 18:36 -
Tim Nasional 17 November 2025 18:24
MOST VIEWED
- Alonso dan Pilihan Berani: Alasan Sebenarnya Trent Alexander-Arnold Tak Jadi Starter di Real Madrid
- Alasan Toni Kroos Tolak Arda Guler Disebut Penerusnya di Real Madrid
- Pedri Ungkap Pemain Kelas Dunia yang Ingin Dibawa ke Barcelona
- Ribut-ribut Antara Carvajal dan Yamal di El Clasico, Apakah Berlanjut Sampai ke Timnas Spanyol?
HIGHLIGHT
- 6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penan...
- Juventus Resmi Pecat Igor Tudor, Ini 5 Kandidat Pe...
- 7 Rekan Satu Tim di Timnas yang Pernah Bertikai He...
- 4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry H...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5386096/original/014747300_1760954212-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5415670/original/028166400_1763387888-Ketua_SBMI_Sukabumi__Jejen_Nurjanah.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5415665/original/072198300_1763387357-WhatsApp_Image_2025-11-17_at_14.55.19.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5407066/original/045589500_1762665211-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5415606/original/051748200_1763381864-Evakuasi_Jenazah_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/685522/original/kdrt.jpg)

