
Bola.net - - Pelatih Timnas Indonesia U-19, Indra Sjafri menyebut pertandingan Piala AFF U-19 terjangkit demam Piala Dunia. Pasalnya, banyak lawan yang memilih menerapkan permainan bertahan lebih dalam.
Hal itu diungkapkan oleh Indra usai mengalahkan timnas U-19 Singapura pada pertandingan grup A Piala AFF U-19 di Stadion Gelora Delta, Selasa (3/7) malam. Pernyataan yang sama juga dikeluarkannya ketika menghadapi Laos di partai perdana.
"Ini kayaknya AFF terkena Piala Dunia, hampir semua orang bermain deep defending, menunggu terus," ungkap Indra Sjafri usai pertandingan.
Timnas U-19 memang sempat dibuat kesulitan dengan permainan deep defending yang diterapkan Laos di laga perdana. Tak heran, dengan banyaknya peluang yang berhasil diciptakan, Garuda Nusantara hanya mampu mencetak satu gol di laga tersebut.
"Jadi kita kemarin hasil dari Laos kita perbaiki sore kemarin. Alhamdulillah ada perkembangan dan ada empat gol terjadi di malam hari ini," imbuhnya.
Teguh Pada Filosofi

"Secara pakem bermain kita tidak berubah dari pertandingan ke pertandingan, ini yang saya senang dari mereka," lanjut Indra.
"Pertandingan pertama dan pertandingan kedua filosofi yang kita anut dengan sepak bola menyerang dengan passing game semua berjalan dengan baik," pungkasnya.
Saksikan Video Menarik Ini

Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 16 Desember 2025 20:32Timnas Indonesia U-22 Gagal Total di SEA Games 2025, PSSI Pecat Indra Sjafri
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 20 Januari 2026 22:26 -
tim nasional 20 Januari 2026 16:39 -
tim nasional 20 Januari 2026 14:49 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:09
MOST VIEWED
- Bek Premier League Blak-blakan soal Kans Membela Timnas Indonesia: Sangat Senang Mereka Ingin Saya, tapi...
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
