
Pada pertandingan ini, Indonesia langsung menurunkan penyerang andalannya, Egy Maulana Vikri sebagai starter. Meskipun Egy hanya melakukan persiapan selama sehari setelah kepulangan dari Polandia.
Egy akan diplot sebagai playmaker menggantikan posisi yang sebelumnya sering ditempati Todd Rivaldo Ferre. Sedangkan di depan, dipercayakan kepada trio Saddil Ramdani, M. Rafli Mursalim dan Witan Sulaeman.
Timnas U-19 juga kembali memainkan Asnawi Mangkualam Bahar yang pada laga sebelumnya diparkir oleh tim pelatih. Sedangkan untuk posisi stoper, untuk keempat kalinya dipercayakan kepada Kadek Raditya.
Berikut susunan pemain Malaysia U-19 vs Indonesia U-19:
Malaysia U-19 (4-3-3): Muh. Azri (PG), Shivan Pillay, Muh. Zahril Azri, Muh. Anwar, Nabil Hakim, Muh. Nurfais, Nik Akif Syahiran, Muh. Nizarrudin, Muh. Hadi Fayyadh, Thivandaran Karnan, Muh. Syaiful (C).
Pelatih : Bojan Hodak
Indonesia U-19 (4-3-3): M. Riyandi (PG); Asnawi Mangkualam Bahar, Kadek Raditya, Nurhidayat (C), Firza Andika; Muh. Rafi Syaharil, Syahrian Abimanyu, Witan Sulaeman; Egy Maulana, M. Rafli Mursalim, Saddil Ramdani.
Pelatih : Indra Sjafri
[initial]
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 21 Januari 2026 11:40 -
tim nasional 20 Januari 2026 22:26 -
tim nasional 20 Januari 2026 16:39 -
tim nasional 20 Januari 2026 14:49 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10
MOST VIEWED
- Bek Premier League Blak-blakan soal Kans Membela Timnas Indonesia: Sangat Senang Mereka Ingin Saya, tapi...
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479631/original/069828100_1768983063-IMG-20260121-WA0004.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5272316/original/024386100_1751539843-20250703-Kenaikan_tarif_Ojol-ANG_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5249740/original/043373900_1749695482-Thomas_Frank.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479623/original/035064100_1768982816-1000115113.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476552/original/014686900_1768790752-5.jpg)
