
Bola.net - Kabar buruk menghampiri Persija Jakarta jelang laga leg kedua final Piala Indonesia 2018/2019 kontra PSM Makassar di Stadion Andi Mattalatta, Makassar, Minggu (28/7). Enam pemain tim berjuluk Macan Kemayoran itu terancam absen di partai tersebut.
Sebelumnya, tim ibu kota sudah lebih dulu kehilangan tiga pemain akibat cedera yaitu Andritany Ardhiyasa, Ramdani Lestaluhu, dan Steven Paulle. Kini, jumlah tersebut bertambah setelah Maman Abdurrahman, Fitra Ridwan, dan Feby Eka putra juga mengalami cedera.
Maman mengalami cedera saat laga melawan PSM pada leg pertama final Piala Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Minggu (21/7). Sementara Fitra kala pertandingan kontra Tira Persikabo di kompetisi Shopee Liga 1 2019 yang disiarkan Indosiar.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters
Terus Diupayakan
Menanggapi banyaknya pemain yang mengalami cedera, pelatih Persija, Julio Banuelos mengaku masih ingin melihat perkembangan mereka. Terlebih, sebagian besar pemain tersebut sudah menunjukkan kemajuan.
"Saat ini kita masih terkendala pemain cedera, masih Andritany, Ramdani, Paulle. Maman terakhir kondisinya kurang, Fitra dan Maman masih belum fit, Feby juga," ujar Banuelos di Lapangan PS AU TNI Angkatan Udara, Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Rabu (24/7).
"Ada kurang lebih lima sampai enam pemain yang masih dalam status cedera, namun berangsur-berangsut membaik. Kita berharap ketika berangkat ke Makassar mereka bisa bergabung bersama tim," imbuhnya.
Di sisi lain, tim kesayangan The Jakmania itu punya modal bagus untuk laga leg kedua nanti. Itu setelah, Persija berhasil mengalahkan PSM dengan skor 1-0 di leg pertama.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 23 Januari 2026 09:58Persija Dirumorkan akan Rekrut Shayne Pattynama, Ini Kata Sang Manajer
-
Bola Indonesia 23 Januari 2026 09:32Persija Belum Dapat Jawaban dari Ivar Jenner, tapi Masih Menunggu
-
Bola Indonesia 22 Januari 2026 18:01Prediksi BRI Super League: Persija vs Madura United 23 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Januari 2026 10:16 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 10:14 -
Bola Indonesia 23 Januari 2026 10:00 -
Liga Italia 23 Januari 2026 09:59 -
Bola Indonesia 23 Januari 2026 09:58 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 09:55
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Juventus: McKennie Menyala, Benfica Pulang Tertunduk
- Berbahagialah, Bobotoh! Umuh Muchtar Konfirmasi Layvin Kurzawa Gabung Persib dan Federico Barba Bertahan
- Update Saga Layvin Kurzawa ke Persib Memasuki Babak Akhir: Kontrak 6 Bulan, Tinggal Terbang ke Bandung
- Resmi! Persija Boyong Bek Brasil Jebolan Europa League dan Conference League, Jadi Pemain Asing ke-12
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481583/original/069686300_1769138485-1001187617.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/682980/original/ilustrasi%20kerusuhan%202.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481543/original/024998500_1769136804-1001542045.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481384/original/056287400_1769093956-147763.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481493/original/017421000_1769135268-000_34L79R7.jpg)
:strip_icc():watermark(kly-media-production/assets/images/watermarks/liputan6/watermark-color-landscape-new.png,573,20,0)/kly-media-production/medias/5315719/original/090106300_1755168093-20250808AA_BRI_Super_League_Persebaya_Surabaya_Vs_PSIM_Yogyakarta__14_of_75_.jpg)

